Berita

Ketua Dewan Pengurus Wilayah (DPW) PKS DKI Jakarta, Khoirudin/Ist

Politik

Said Aqil Pesan Anies agar Urus Kesejahteraan, PKS: Bisa Jadi Sinyal Dukungan

RABU, 22 MARET 2023 | 11:11 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Pertemuan bakal calon presiden (Bacapres) dari Koalisi Perubahan, Anies Baswedan, dengan mantan Ketua PBNU, KH Said Aqil Siradj, disambut baik Partai Keadilan Sejahtera (PKS).

Ketua Dewan Pengurus Wilayah (DPW) PKS DKI Jakarta, Khoirudin, melihat pertemuan itu sebagai bentuk menyambung tali silaturahmi. Terlebih sebentar lagi memasuki bulan suci Ramadhan.

Pada pertemuan itu Kiai Said berpesan ke Anies untuk mengurusi kesejahteraan masyarakat, agar jadi madani, termasuk terus menebar ilmu dan membangun peradaban.

"Pesan Kiai Said Aqil (soal kesejahteraan), memang itulah permasalahan di negeri kita," kata Khoirudin, saat berbincang dengan Kantor Berita Politik RMOL, Rabu (22/3).

Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta itu membaca pesan Kiai Said Aqil sebagai bentuk sinyal dukungan kepada Anies. Sebelumnya Said Aqil juga menyebut mantan Gubernur DKI Jakarta itu sosok nasionalis dan agamis.

"Ini sinyal dukungan bagi Pak Anies. Tentunya agenda kesejahteraan menjadi program utama Pak Anies," ungkap Khoirudin.

Seperti diberitakan, Anies Baswedan bersilaturahmi ke Pondok Pesantren Luhur Al-Tsaqafah pimpinan Prof Dr KH Said Aqil Siradj. Momen itu dibagikan melalui akun Instagram resminya sang Capres, Selasa malam (21/3).

Populer

Jaksa Agung Tidak Jujur, Jam Tangan Breitling Limited Edition Tidak Masuk LHKPN

Kamis, 21 November 2024 | 08:14

MUI Imbau Umat Islam Tak Pilih Pemimpin Pendukung Dinasti Politik

Jumat, 22 November 2024 | 09:27

Kejagung Periksa OC Kaligis serta Anak-Istri Zarof Ricar

Selasa, 26 November 2024 | 00:21

Rusia Siap Bombardir Ukraina dengan Rudal Hipersonik Oreshnik, Harga Minyak Langsung Naik

Sabtu, 23 November 2024 | 07:41

Ini Identitas 8 Orang yang Terjaring OTT KPK di Bengkulu

Minggu, 24 November 2024 | 16:14

Sikap Jokowi Munculkan Potensi konflik di Pilkada Jateng dan Jakarta

Senin, 25 November 2024 | 18:57

Legislator PKS Soroti Deindustrialisasi Jadi Mimpi Buruk Industri

Rabu, 20 November 2024 | 13:30

UPDATE

Jokowi Tak Serius Dukung RK-Suswono

Jumat, 29 November 2024 | 08:08

Ferdian Dwi Purwoko Tetap jadi Kesatria

Jumat, 29 November 2024 | 06:52

Pergantian Manajer Bikin Kantong Man United Terkuras Rp430 Miliar

Jumat, 29 November 2024 | 06:36

Perolehan Suara Tak Sesuai Harapan, Andika-Hendi: Kami Mohon Maaf

Jumat, 29 November 2024 | 06:18

Kita Bangsa Dermawan

Jumat, 29 November 2024 | 06:12

Pemerintah Beri Sinyal Lanjutkan Subsidi, Harga EV Diprediksi Tetap Kompetitif

Jumat, 29 November 2024 | 05:59

PDIP Akan Gugat Hasil Pilgub Banten, Tim Andra Soni: Enggak Masalah

Jumat, 29 November 2024 | 05:46

Sejumlah Petahana Tumbang di Pilkada Lampung, Pengamat: Masyarakat Ingin Perubahan

Jumat, 29 November 2024 | 05:31

Tim Hukum Mualem-Dek Fadh Tak Gentar dengan Gugatan Paslon 01

Jumat, 29 November 2024 | 05:15

Partisipasi Pemilih Hanya 55 Persen, KPU Kota Bekasi Dinilai Gagal

Jumat, 29 November 2024 | 04:56

Selengkapnya