Berita

Ilustrasi/Net

Dunia

Antisipasi Serangan Rusia, Inggris Buka Pangkalan Militer di Dekat Kutub Utara

KAMIS, 09 MARET 2023 | 19:18 WIB | LAPORAN: HANI FATUNNISA

Inggris membuka pangkalan militer di ujung utara Norwegia sebagai upaya memperkuat basis NATO di Kutub Utara dan mengantisipasi serangan Rusia.

Dalam sebuah pernyataan pada Rabu (8/3), Angkatan Laut Kerajaan Inggris mengatakan pangkalan militer itu dinamakan Camp Viking, dan akan difungsikan sebagai Pusat Komando Marinir Kerajaan.

“Sebuah pangkalan operasi baru di Arktik akan mendukung komando Inggris selama 10 tahun ke depan karena Inggris menggarisbawahi komitmennya terhadap keamanan di Kutub Utara,” begitu isi pernyataan tersebut, seperti dimuat The Defense Post.

Angkatan Laut Kerajaan Inggris juga menyebut pihaknya telah mengerahkan sekitar seribu pasukan ke pangkalan tersebut.

Norwegia, yang berbatasan  123 mil dengan Rusia, menolak menjadi tuan rumah pangkalan permanen bagi tentara asing. Oleh sebab itu, Camp Viking hanya akan dioperasikan Inggris selama 10 tahun mendatang.

Kementerian Pertahanan Norwegia mengatakan fasilitas tersebut sebelumnya telah digunakan oleh sekutu NATO dan kemudian marinir Belanda.

Sebagai anggota pendiri NATO, Norwegia secara teratur menampung pasukan sekutu untuk pelatihan tempur dalam cuaca yang sangat dingin.

Populer

Jaksa Agung Tidak Jujur, Jam Tangan Breitling Limited Edition Tidak Masuk LHKPN

Kamis, 21 November 2024 | 08:14

MUI Imbau Umat Islam Tak Pilih Pemimpin Pendukung Dinasti Politik

Jumat, 22 November 2024 | 09:27

Kejagung Periksa OC Kaligis serta Anak-Istri Zarof Ricar

Selasa, 26 November 2024 | 00:21

Rusia Siap Bombardir Ukraina dengan Rudal Hipersonik Oreshnik, Harga Minyak Langsung Naik

Sabtu, 23 November 2024 | 07:41

Ini Identitas 8 Orang yang Terjaring OTT KPK di Bengkulu

Minggu, 24 November 2024 | 16:14

Sikap Jokowi Munculkan Potensi konflik di Pilkada Jateng dan Jakarta

Senin, 25 November 2024 | 18:57

Waspadai Partai Cokelat, PDIP: Biarkan Rakyat Bebas Memilih!

Rabu, 27 November 2024 | 11:18

UPDATE

Disdik DKI Segera Cairkan KJP Plus dan KJMU Tahap II

Sabtu, 30 November 2024 | 04:05

Israel dan AS Jauhkan Umat Islam dari Yerusalem

Sabtu, 30 November 2024 | 03:38

Isu Kelompok Rentan Harus Jadi Fokus Legislator Perempuan

Sabtu, 30 November 2024 | 03:18

Dorong Pertumbuhan Ekonomi 8 Persen, Kadin Luncurkan White Paper

Sabtu, 30 November 2024 | 03:04

Pasukan Jangkrik Gerindra Sukses Kuasai Pilkada di Jateng

Sabtu, 30 November 2024 | 02:36

Fraksi PKS Usulkan RUU Boikot Produk Israel

Sabtu, 30 November 2024 | 02:34

Sertijab dan Kenaikan Pangkat

Sabtu, 30 November 2024 | 02:01

Bawaslu Pastikan Tak Ada Kecurangan Perhitungan Suara

Sabtu, 30 November 2024 | 01:48

Anggaran Sekolah Gratis DKI Disiapkan Rp2,3 Triliun

Sabtu, 30 November 2024 | 01:17

Mulyono Bidik 2029 dengan Syarat Jakarta Dikuasai

Sabtu, 30 November 2024 | 01:01

Selengkapnya