Berita

Prabowo Subianto ditemui usai menerima kunjungan Surya Paloh di Padepokan Garuda Yaksa, Hambalang, Sentul, Jawa Barat/RMOL

Politik

Prabowo Bocorkan Kriteria Cawapres yang Diharapkan

MINGGU, 05 MARET 2023 | 22:43 WIB | LAPORAN: JAMALUDIN AKMAL

Sebagai bakal calon presiden (bacapres) yang diusung Partai Gerindra, Prabowo Subianto membeberkan kriteria yang harus dimiliki oleh pendampingnya di Pilpres 2024 mendatang, salah satunya tidak boleh mencari keuntungan pribadi, keluarga, dan kelompok.

Kriteria bakal calon wakil presiden (bacawapres) itu diungkapkan langsung oleh Prabowo usai melakukan pertemuan dengan Ketum Partai Nasdem Surya Paloh dan jajarannya di Padepokan Garuda Yaksa Hambalang, Bogor, Jawa Barat, Minggu (5/3).

Prabowo mengatakan, bacawapres yang akan mendampinginya haruslah warga negara Indonesia yang berkomitmen terhadap Pancasila, UUD 1945, Bhineka Tunggal Ika, dan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI).


"Itu bagi saya tidak dapat ditawar menawar," ujar Ketum Partai Gerindra ini kepada wartawan.

Selain itu kata Prabowo, bacawapresnya juga harus memiliki kemampuan, kearifan, semangat negarawan, berakhlak, dan tidak boleh mempunyai minat mencari keuntungan untuk pribadi, keluarga, atau kelompok.

"Benar-benar ingin berbakti kepada negara dan bangsa rakyat dan bangsa, saya kira ini kuncinya," pungkas Prabowo.

Populer

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Kasi Intel-Pidsus Kejari Ponorogo Terseret Kasus Korupsi Bupati Sugiri

Rabu, 21 Januari 2026 | 14:15

KPK Dikabarkan OTT Walikota Madiun Maidi

Senin, 19 Januari 2026 | 15:23

Aneh! UGM Luluskan Jokowi dengan Transkrip Nilai Amburadul

Minggu, 18 Januari 2026 | 00:35

Eggi Sudjana Kerjain Balik Jokowi

Selasa, 20 Januari 2026 | 15:27

Jokowi Sulit Mengelak dari Tuduhan Ijazah Palsu

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:15

UPDATE

Indeks Persepsi Korupsi RI Tetap Rendah, Padahal Rajin Nangkap Koruptor

Kamis, 22 Januari 2026 | 14:17

Adu Prospek Sesi II: BNBR-BRMS-BUMI, Mana yang Lebih Tangguh?

Kamis, 22 Januari 2026 | 14:11

Sandiaga Uno: Jangan Masuk Politik karena Uang

Kamis, 22 Januari 2026 | 14:06

Grup Bakrie Jadi Sorotan, Saham DEWA dan BRMS Pimpin Pergerakan di Sesi Siang

Kamis, 22 Januari 2026 | 13:56

Angkot Uzur Tak Boleh Lagi Wara Wiri di Kota Bogor

Kamis, 22 Januari 2026 | 13:53

BNBR Fluktuatif di Sesi I: Sempat Bertahan di Rp230, Kini Menguji Level Support Rp200

Kamis, 22 Januari 2026 | 13:48

Enam Pengusaha Muda Berebut Kursi Ketum HIPMI, Siapa Saja?

Kamis, 22 Januari 2026 | 13:37

Sufmi Dasco Tegaskan Pilpres Tetap Dipilih Rakyat Langsung

Kamis, 22 Januari 2026 | 13:35

Ekspor Ekonomi Kreatif RI Catat Tren Positif

Kamis, 22 Januari 2026 | 13:29

Aplikasi jadi Subsektor Tertinggi Investasi Ekonomi Kreatif

Kamis, 22 Januari 2026 | 13:16

Selengkapnya