Berita

Tim Indonesia U-20 meraih kemenangan 1-0 saat menghadapi Suriah di Piala Asia U-20/PSSI

Sepak Bola

Menang 1-0 atas Suriah, Penyelesaian Akhir Tim Indonesia U-20 Masih Belum Memuaskan

MINGGU, 05 MARET 2023 | 01:42 WIB | LAPORAN: AGUS DWI

Tim Indonesia U-20 menjaga asa mereka untuk lanjut ke babak berikutnya pada gelaran Piala Asia U-20 yang digelar di Uzbekistan. Dalam laga keduanya di Grup A, tim asuhan Shin Tae-yong ini menang tipis 1-0 atas Suriah, Sabtu malam (4/3).

Dalam kemenangan kali di Stadion Lokomotiv, Tashkent, Uzbekistan tersebut, mental skuat Garuda Muda dinilai menjadi kunci.
 
"Saya berkata kepada para pemain kami, jangan gugup, karena kalian adalah pemain yang memiliki kualitas baik. Sayangnya kualitas itu hanya kalian tunjukkan 50 persen. Saya ingin melihat setidaknya 80 persen," sebut Shin Tae-yong dalam konferensi pers usai laga, Sabtu (4/3).
 

 
Namun demikian, tim Garuda Muda bukan tanpa kekurangan. Salah satu yang masih terlihat adalah kesulitan untuk memaksimalkan peluang yang didapat, terutama pada babak kedua.
 
"Ini memang masih menjadi pekerjaan kami, terkait penyelesaian akhir. Hal ini akan kami benahi secara bertahap," terang pelatih asal Korea Selatan itu.
 
Indonesia saat ini menghuni posisi ketiga klasemen sementara Grup A dengan 3 poin. Sama dengan yang dimiliki tim peringkat kedua Irak, yang kalah 0-1 dari Uzbekistan pada waktu yang sama, tapi unggul selisih gol dari Indonesia.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

AS Gempur ISIS di Suriah

Minggu, 11 Januari 2026 | 18:14

Aksi Kemanusiaan PDIP di Sumatera Turunkan Tim Kesehatan Hingga Ambulans

Minggu, 11 Januari 2026 | 18:10

Statistik Kebahagiaan di Jiwa yang Rapuh

Minggu, 11 Januari 2026 | 17:52

AS Perintahkan Warganya Segera Tinggalkan Venezuela

Minggu, 11 Januari 2026 | 17:01

Iran Ancam Balas Serangan AS di Tengah Gelombang Protes

Minggu, 11 Januari 2026 | 16:37

Turki Siap Dukung Proyek 3 Juta Rumah dan Pengembangan IKN

Minggu, 11 Januari 2026 | 15:53

Rakernas PDIP Harus Berhitung Ancaman Baru di Jawa Tengah

Minggu, 11 Januari 2026 | 15:22

Rossan Roeslani dan Ferry Juliantono Terpilih Jadi Pimpinan MES

Minggu, 11 Januari 2026 | 15:15

Pertamina Pasok BBM dan LPG Gratis untuk Bantu Korban Banjir Sumatera

Minggu, 11 Januari 2026 | 14:50

Pesan Megawati untuk Gen Z Tekankan Jaga Alam

Minggu, 11 Januari 2026 | 14:39

Selengkapnya