Berita

Menkes Budi Gunadi Sadikin saat berkunjung ke Posyandu Cempaka III, Cempaka Putih Barat, Jakarta Pusat, Rabu (22/2)/Net

Politik

Jepang dan AS Segera Cabut Status Pandemi Covid-19, Kemenkes Bakal Temui WHO

RABU, 22 FEBRUARI 2023 | 13:45 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Meskipun perkembangan Covid-19 di Indonesia menunjukkan tanda penurunan, namun Pemerintah belum memutuskan mencabut status pandemi menjadi endemi.

Menurut Menteri Kesehatan Republik Indonesia, Budi Gunadi Sadikin, Organisasi Kesehatan Dunia atau World Health Organization (WHO), telah menyerahkan transisi pandemi ke endemi ke masing-masing negara.

"Cuma dia (WHO) kasih catatan, kalau bisa diselaraskan dengan negara-negara lain," kata Budi saat berkunjung ke Posyandu Cempaka III, Cempaka Putih Barat, Jakarta Pusat, Rabu (22/2).

Menkes pun membocorkan ada dua negara yang dalam waktu dekat akan bertransisi dari status pandemi menjadi endemi.

"Saya kasih tahu sudah ada dua negara yang berencana mengubah dari pandemi ke endemi, yaitu Jepang dan Amerika Serikat (AS). Perkiraannya itu di sekitar Mei atau Juni," ujar Budi Gunadi.

Budi menambahkan, Kemenkes berencana akan menemui WHO untuk membicarakan status pandemi di tanah air. Pertemuan itu rencananya berlangsung Mei mendatang.

"Kalau kita melakukan (mencabut status pandemi) apakah itu tepat, proper, atau cara yang timing pas seperti apa? Karena biar bagaimana pandemi ini kan dunia, akan lebih baik kalau kita koordinasi dengan negara-negara di dunia," pungkasnya.

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Tim Hukum PDIP Minta Penetapan Prabowo-Gibran Ditunda

Selasa, 23 April 2024 | 19:52

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

UPDATE

Prabowo-Gibran Perlu Buat Kabinet Zaken

Jumat, 03 Mei 2024 | 18:00

Dahnil Jamin Pemerintahan Prabowo Jaga Kebebasan Pers

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:57

Dibantu China, Pakistan Sukses Luncurkan Misi Bulan Pertama

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:46

Prajurit Marinir Bersama Warga di Sebatik Gotong Royong Renovasi Gereja

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:36

Sakit Hati Usai Berkencan Jadi Motif Pembunuhan Wanita Dalam Koper

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:26

Pemerintah: Internet Garapan Elon Musk Menjangkau Titik Buta

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:26

Bamsoet Minta Pemerintah Transparan Soal Vaksin AstraZeneca

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:16

DPR Imbau Masyarakat Tak Tergiur Investasi Bunga Besar

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:06

Hakim MK Singgung Kekalahan Timnas U-23 dalam Sidang Sengketa Pileg

Jumat, 03 Mei 2024 | 16:53

Polisi Tangkap 2.100 Demonstran Pro-Palestina di Kampus-kampus AS

Jumat, 03 Mei 2024 | 16:19

Selengkapnya