Berita

Menpora Zainudin Amali/net

Politik

Jadi Waketum PSSI, Zainudin Amali Dinilai Rendahkan Jabatan Menpora

SENIN, 20 FEBRUARI 2023 | 07:05 WIB | LAPORAN: BONFILIO MAHENDRA

Zainudin Amali dinilai rendahkan jabatan sebagai Menteri Pemuda dan Olah Raga (Menpora), bila benar-benar menjadi wakil ketua umum (Waketum) Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI).

"Posisi beliau (Zainudin Amali) sebagai wakil ketua umum PSSI bukan saja merendahkan jabatan sebagai Menpora, tapi sekaligus menganaktirikan cabang olah raga yang lain," kata Direktur Eksekutif Lingkar Madani (Lima) Indonesia, Ray Rangkuti, kepada Kantor Berita Politik RMOL, Senin (20/2).

Sebaliknya, posisi sebagai Waketum PSSI bisa membuat keadilan tidak merata bagi cabang olahraga yang lain.


Padahal, tambah Ray, fungsi Menpora untuk merangkul semua kalangan olahragawan dari berbagai macam cabang dan jenis olahraga, bukan hanya sepak bola.

"Menpora yang menjabat sekaligus sebagai wakil ketua umum PSSI jelas bertindak tidak adil kepada cabang olah raga lainnya. Sebagai Menpora, beliau mestinya paham bahwa jabatan (Menpora) itu artinya melindungi dan membidangi semua cabang olah raga, tanpa kecuali," rincinya.

"Jadi beliau itu bapak dari semua cabang olah raga, bukan hanya bapak dari cabang olah raga sepakbola," pungkasnya.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

AS Gempur ISIS di Suriah

Minggu, 11 Januari 2026 | 18:14

Aksi Kemanusiaan PDIP di Sumatera Turunkan Tim Kesehatan Hingga Ambulans

Minggu, 11 Januari 2026 | 18:10

Statistik Kebahagiaan di Jiwa yang Rapuh

Minggu, 11 Januari 2026 | 17:52

AS Perintahkan Warganya Segera Tinggalkan Venezuela

Minggu, 11 Januari 2026 | 17:01

Iran Ancam Balas Serangan AS di Tengah Gelombang Protes

Minggu, 11 Januari 2026 | 16:37

Turki Siap Dukung Proyek 3 Juta Rumah dan Pengembangan IKN

Minggu, 11 Januari 2026 | 15:53

Rakernas PDIP Harus Berhitung Ancaman Baru di Jawa Tengah

Minggu, 11 Januari 2026 | 15:22

Rossan Roeslani dan Ferry Juliantono Terpilih Jadi Pimpinan MES

Minggu, 11 Januari 2026 | 15:15

Pertamina Pasok BBM dan LPG Gratis untuk Bantu Korban Banjir Sumatera

Minggu, 11 Januari 2026 | 14:50

Pesan Megawati untuk Gen Z Tekankan Jaga Alam

Minggu, 11 Januari 2026 | 14:39

Selengkapnya