Berita

Ketua Umum DPP KSPSI, Jumhur Hidayat dalam Musyawarah Nasional ke-7 FSP LEM/Ist

Politik

Munas ke-7 LEM SPSI, Jumhur: Jangan Sedikit-sedikit Voting

KAMIS, 16 FEBRUARI 2023 | 15:33 WIB | LAPORAN: AHMAD KIFLAN WAKIK

Federasi Serikat Pekerja Logam Elektronik Mesin (FSP LEM) adalah jangkar penting bagi Konfederasi Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (KSPSI), dan bisa menjadi contoh baik bagi federasi lainnya dalam mengelola serikat buruh.

Begitu dikatakan Ketua Umum DPP KSPSI, Jumhur Hidayat dalam Musyawarah Nasional ke-7 FSP LEM yang sedang berlangsung di Malang, Jawa Timur, Selasa (16/2)/

"Kalau organisasi buruh biasa, habis kongres atau munas itu pecah dan pecah lagi. Kalau FSP LEM SPSI ini sehabis Munas pastinya semakin kuat dan kokoh dan semakin disegani," ujar Jumhur.


Pada kesempatan itu, Jumhur meminta agar dalam Munas ini lebih mengutamakan musyawarah sesuai dengan nama acaranya yaitu Musyawarah Nasional.

"Jadi usahakan dulu bermusyawarah dalam mengambil keputusan itu, kalau sangat sulit mencapai mufakat, barulah voting. Janganlah sedikit-sedikit voting," pungkasnya.

FSP LEM SPSI memiliki anggota sekitar 250 ribu pekerja. Organisasi ini, merupakan federasi yang menaungi pekerja otomotif seperti Toyota, Honda, Mutsubishi, Yamaha dan lain-lain serta elektronik seperti Sharp, LG,  Maspion dan lain-lain.

Populer

Enam Pengusaha Muda Berebut Kursi Ketum HIPMI, Siapa Saja?

Kamis, 22 Januari 2026 | 13:37

Rakyat Lampung Syukuran HGU Sugar Group Companies Diduga Korupsi Rp14,5 Triliun Dicabut

Kamis, 22 Januari 2026 | 18:16

Kasi Intel-Pidsus Kejari Ponorogo Terseret Kasus Korupsi Bupati Sugiri

Rabu, 21 Januari 2026 | 14:15

KPK Dikabarkan OTT Walikota Madiun Maidi

Senin, 19 Januari 2026 | 15:23

Eggi Sudjana Kerjain Balik Jokowi

Selasa, 20 Januari 2026 | 15:27

Aneh! UGM Luluskan Jokowi dengan Transkrip Nilai Amburadul

Minggu, 18 Januari 2026 | 00:35

Hologram di Ijazah UGM Jadi Kuncian Mati, Jokowi Nyerah Saja!

Senin, 26 Januari 2026 | 00:29

UPDATE

Inilah Jurus GoTo Tingkatkan Kesejahteraan Driver

Rabu, 28 Januari 2026 | 00:08

Relawan SPPG Didorong Bersertifikasi

Rabu, 28 Januari 2026 | 00:04

Ulama Asal Madura Raih Summa Cum Laude di Universitas Al-Azhar

Selasa, 27 Januari 2026 | 23:44

Penolakan Publik soal Posisi Polri di Bawah Kementerian Capai 71,9 Persen

Selasa, 27 Januari 2026 | 23:28

MUI Sarankan RI Mundur dari Board of Peace

Selasa, 27 Januari 2026 | 23:21

GAN Minta Mabes Polri Gelar Perkara Khusus Kasus Pemalsuan IUP

Selasa, 27 Januari 2026 | 23:18

Jelang HPN 2026, JMSI Kaltim Dorong Pers Adaptif Hadapi Perubahan Perilaku Gen Z

Selasa, 27 Januari 2026 | 23:18

Asta Cita Prabowo Tak Boleh Berhenti Sebatas Slogan Politik

Selasa, 27 Januari 2026 | 23:01

Pusjianmar Seskoal Bedah MDA Bersama Pakar dari British Royal Navy

Selasa, 27 Januari 2026 | 22:57

Presiden Prabowo Perkuat Kerja Sama Pendidikan Indonesia-Inggris

Selasa, 27 Januari 2026 | 22:55

Selengkapnya