Berita

Anggota Komisi VI DPR RI, Rudi Hartono Bangun (batik oranye) saat menyerap aspirasi masyarakat/Ist

Politik

Rudi Hartono Dicurhati Pelaku UMKM, Tak Dapat Bunga Tabungan tapi Ludes Terpotong Admin

KAMIS, 19 JANUARI 2023 | 11:10 WIB | LAPORAN: DIKI TRIANTO

Bunga tabungan di perbankan nasional dikeluhkan masyarakat karena dinilai terlalu rendah. Bahkan bagi nasabah yang memiliki tabungan dalam jumlah kecil, tak bisa berharap banyak mendapatkan bunga bank.  

"Ratusan nasabah mengeluhkan minimnya bunga simpanan uang mereka di tabungan. Bakal nol dan bisa habis tersedot jika uang yang disimpan di tabungan jumlahnya kecil," kata Anggota Komisi VI DPR RI, Rudi Hartono Bangun kepada Kantor Berita Politik RMOL, Kamis (19/1).

Keluhan tersebut ia dapati saat menyerap aspirasi masyarakat di dapilnya, yakni di Sumatera Utara beberapa waktu lalu bersama para pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM).

Kepada Rudi, para nasabah mengaku tabungannya kerap habis hanya karena terpotong biaya administrasi, alih-alih mendapat bunga.

Politisi Nasdem ini lantas menyoroti manajemen perbankan nasional, di mana laba pendapatan bisa melejit namun rakyat kecil justru tidak mendapat untung.

"Ini artinya, laba usaha dan pendapatan perbankan melejit karena mereka memakai uang tabungan rakyat untuk dipinjamkan dan diputarkan lagi," tegasnya.

Melihat fenomena di lapangan tersebut, Rudi Hartono pun akan membawa aspirasi masyarakat ini ke Senayan dan dibahas bersama stakeholder terkait.

Populer

Jaksa Agung Tidak Jujur, Jam Tangan Breitling Limited Edition Tidak Masuk LHKPN

Kamis, 21 November 2024 | 08:14

MUI Imbau Umat Islam Tak Pilih Pemimpin Pendukung Dinasti Politik

Jumat, 22 November 2024 | 09:27

Kejagung Periksa OC Kaligis serta Anak-Istri Zarof Ricar

Selasa, 26 November 2024 | 00:21

Rusia Siap Bombardir Ukraina dengan Rudal Hipersonik Oreshnik, Harga Minyak Langsung Naik

Sabtu, 23 November 2024 | 07:41

Ini Identitas 8 Orang yang Terjaring OTT KPK di Bengkulu

Minggu, 24 November 2024 | 16:14

Sikap Jokowi Munculkan Potensi konflik di Pilkada Jateng dan Jakarta

Senin, 25 November 2024 | 18:57

Legislator PKS Soroti Deindustrialisasi Jadi Mimpi Buruk Industri

Rabu, 20 November 2024 | 13:30

UPDATE

Jokowi Tak Serius Dukung RK-Suswono

Jumat, 29 November 2024 | 08:08

Ferdian Dwi Purwoko Tetap jadi Kesatria

Jumat, 29 November 2024 | 06:52

Pergantian Manajer Bikin Kantong Man United Terkuras Rp430 Miliar

Jumat, 29 November 2024 | 06:36

Perolehan Suara Tak Sesuai Harapan, Andika-Hendi: Kami Mohon Maaf

Jumat, 29 November 2024 | 06:18

Kita Bangsa Dermawan

Jumat, 29 November 2024 | 06:12

Pemerintah Beri Sinyal Lanjutkan Subsidi, Harga EV Diprediksi Tetap Kompetitif

Jumat, 29 November 2024 | 05:59

PDIP Akan Gugat Hasil Pilgub Banten, Tim Andra Soni: Enggak Masalah

Jumat, 29 November 2024 | 05:46

Sejumlah Petahana Tumbang di Pilkada Lampung, Pengamat: Masyarakat Ingin Perubahan

Jumat, 29 November 2024 | 05:31

Tim Hukum Mualem-Dek Fadh Tak Gentar dengan Gugatan Paslon 01

Jumat, 29 November 2024 | 05:15

Partisipasi Pemilih Hanya 55 Persen, KPU Kota Bekasi Dinilai Gagal

Jumat, 29 November 2024 | 04:56

Selengkapnya