Berita

Lukas Enembe saat ditangkap di Jayapura/Ist

Hukum

Sore Ini, KPK Umumkan Penahanan Lukas Enembe dari RSPAD

RABU, 11 JANUARI 2023 | 15:22 WIB | LAPORAN: JAMALUDIN AKMAL

KPK akan menggelar konferensi pers penahanan Gubernur Papua Lukas Enembe di Rumah Sakit Pusat Angkatan Darat (RSPAD Gatot Soebroto, Jakarta, bukan di Gedung Merah Putih KPK.

Jurubicara Bidang Penindakan dan Kelembagaan KPK, Ali Fikri membenarkan ,bahwa KPK akan menggelar konferensi pers untuk menyampaikan perkembangan dalam kegiatan penangkapan terhadap tersangka Lukas di RSPAD.

"Betul (konferensi pers di RSPAD)" ujar Ali kepada Kantor Berita Politik RMOL, Selasa sore (11/1).


Ali menjelaskan, rencananya konferensi pers akan digelar di Gedung Paviliun Kartika RSPAD yang akan dihadiri oleh pimpinan KPK sekitar pukul 16.30 WIB. Gedung Paviliun Kartika sendiri merupakan tempat Lukas Enembe diperiksa kesehatannya.

Lukas sendiri sudah ditangkap oleh KPK sebagai tersangka kasus dugaan suap dan gratifikasi terkait proyek pembangunan infrastruktur di Provinsi Papua di Papua pada Selasa (10/1). Lukas ditangkap oleh tim KPK saat keluar Jayapura untuk menuju ke Tolikara, pada Selasa siang waktu setempat.

Populer

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Bukti cuma Sarjana Muda, Kok Jokowi Bergelar Sarjana Penuh

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:00

RH Singgung Perang Bubat di Balik Sowan Eggi–Damai ke Jokowi

Jumat, 09 Januari 2026 | 20:51

UPDATE

Trump Ancam Kenakan Tarif 25 Persen ke Delapan Negara Eropa

Minggu, 18 Januari 2026 | 09:48

Arsitektur Hukum Pilkada Sudah Semakin Terlembaga

Minggu, 18 Januari 2026 | 09:40

Serpihan Badan Pesawat ATR 42-500 Berhasil Ditemukan

Minggu, 18 Januari 2026 | 09:08

Rekonstruksi Kontrol Yudisial atas Diskresi Penegak Hukum

Minggu, 18 Januari 2026 | 09:00

KAI Commuter Rekayasa Pola Operasi Imbas Genangan di Kampung Bandan

Minggu, 18 Januari 2026 | 08:51

Seluruh Sumber Daya Harus Dikerahkan Cari Pesawat ATR yang Hilang Kontak

Minggu, 18 Januari 2026 | 08:45

Tujuh Kali Menang Pilpres, Museveni Lanjutkan Dominasi Kekuasaan di Uganda

Minggu, 18 Januari 2026 | 08:20

Belasan RT dan Ruas Jalan di Jakarta Terendam Banjir

Minggu, 18 Januari 2026 | 08:13

Ongkos Pilkada Langsung Tak Sebesar MBG

Minggu, 18 Januari 2026 | 07:50

Delik Hukum Pandji Tak Perlu Dicari-cari

Minggu, 18 Januari 2026 | 07:45

Selengkapnya