Berita

Perdana Menteri Hongaria Viktor Orban/Net

Dunia

Hongaria Minta UE Bebaskan Tiga Menteri Rusia dari Paket Sanksi Kesembilan

JUMAT, 16 DESEMBER 2022 | 17:36 WIB | LAPORAN: RENI ERINA

Hongaria menyatakan keberatannya atas keputusan Uni Eropa untuk meluncurkan paket sanksi kesembilan kepada Rusia.

EUobserver pada Jumat (16/12) menulis dengan mengutip diplomat yang tidak disebutkan namanya, bahwa Hongaria telah meminta agar tiga menteri Rusia yang masuk dalam paket sanksi itu dibebaskan.

Menteri Energi Rusia Nikolay Shulginov, Menteri Olahraga Oleg Matytsin, dan Menteri Kesehatan Mikhail Murashko tidak boleh disertakan ke dalam sanksi. Pernyataan Hongaria itu tercetus di menit-menit terakhir saat sanksi akan diberlakukan, seperti dilaporkan TASS.

Interfax dalam laporannya mengatakan bahwa keberatan mengenai tiga menteri itu disampaikan langsung oleh Perdana Menteri Hongaria Viktor Orban. Ia  bersikeras agar tiga menteri itu tidak dimasukkan ke dalam sanksi.

Perwakilan dari 27 negara anggota Uni Eropa menyetujui putaran kesembilan sanksi terhadap Rusia atas konflik di Ukraina. Paket kesembilan disetujui secara tertulis pada Jumat.

Perdana Menteri Polandia Mateusz Morawiecki mengatakan dalam pengarahan setelah KTT Uni Eropa bahwa sanksi individu blok tersebut dalam paket terbaru akan menargetkan hampir 200 orang. Sanksi baru itu akan menargetkan sektor perbankan, impor drone dan komponennya, serta melarang investasi baru di industri pertambangan Rusia.

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Tim Hukum PDIP Minta Penetapan Prabowo-Gibran Ditunda

Selasa, 23 April 2024 | 19:52

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

UPDATE

Samsudin Pembuat Konten Tukar Pasangan Segera Disidang

Kamis, 02 Mei 2024 | 01:57

Tutup Penjaringan Cakada Lamteng, PAN Dapatkan 4 Nama

Kamis, 02 Mei 2024 | 01:45

Gerindra Aceh Optimistis Menangkan Pilkada 2024

Kamis, 02 Mei 2024 | 01:18

Peringatan Hari Buruh Cuma Euforia Tanpa Refleksi

Kamis, 02 Mei 2024 | 00:55

May Day di Jatim Berjalan Aman dan Kondusif, Kapolda: Alhamdulillah

Kamis, 02 Mei 2024 | 00:15

Cak Imin Sebut Negara Bisa Kolaps Kalau Tak Ada Perubahan Skenario Kerja

Rabu, 01 Mei 2024 | 23:39

Kuliah Tamu di LSE, Airlangga: Kami On Track Menuju Indonesia Emas 2045

Rabu, 01 Mei 2024 | 23:16

TKN Fanta Minta Prabowo-Gibran Tetap Gandeng Generasi Muda

Rabu, 01 Mei 2024 | 22:41

Ratusan Pelaku UMKM Diajari Akselerasi Pasar Wirausaha

Rabu, 01 Mei 2024 | 22:36

Pilgub Jakarta Bisa Bikin PDIP Pusing

Rabu, 01 Mei 2024 | 22:22

Selengkapnya