Berita

Basuki Tjahaja Purnama (Ahok)/Net

Politik

Jelang 2024 Ahok Kembali Muncul, Andi Sinulingga: Bacotnya Lebih Kencang Berlari Ketimbang Akal Budinya

KAMIS, 10 NOVEMBER 2022 | 22:17 WIB | LAPORAN: JAMALUDIN AKMAL

Munculnya Komisaris Utama (Komut) PT Pertamina (Persero) Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok di publik dianggap seakan-akan sebagai upaya untuk balas dendam atas kekalahannya di Pilgub DKI Jakarta 2017 lalu saat melawan Anies Baswedan.

Aktivis Kolaborasi Warga Jakarta, Andi Sinulingga mengatakan, Ahok sudah mulai muncul dan menyerang Anies ketika bertemu dengan para buzzer pendukungnya beberapa waktu lalu.

"Dah mulai muncul dia nyerang Anies, seakan ingin balas dendam atas kekalahannya di Pilgub DKI lalu," ujar Andi dalam tulisannya di akun Twitternya @AndiSinulingga usai dikonfirmasi ulang Kantor Berita Politik RMOL, Kamis malam (10/11).


Andi menilai, tampaknya Ahok akan lebih sering tampil di hadapan publik menjelang Pemilu 2024. Bahkan, kumpul-kumpul yang dianggap relawan beberapa waktu lalu akan menjadi panggung politiknya untuk membangun kesan bahwa Anies adalah orang yang berbahaya.

"Padahal jelas-jelas dialah yang nyata-nyata pernah melakukan suatu hal yang sangat berbahaya bagi keutuhan negeri ini. Bacotnya lebih kencang berlari ketimbang akal budinya," pungkas Andi.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Pembongkaran Tiang Monorel Mangkrak Demi Penataan Kawasan

Minggu, 11 Januari 2026 | 07:59

Lahan Huntap Korban Bencana Harus Segera Dituntaskan

Minggu, 11 Januari 2026 | 07:52

Ini Identitas Delapan Orang dan Barbuk OTT Pejabat Pajak Jakut

Minggu, 11 Januari 2026 | 07:12

Larangan Tambang Emas Rakyat, Kegagalan Baca Realitas

Minggu, 11 Januari 2026 | 06:58

Pelapor Pandji Dianggap Klaim Sepihak dan Mencatut Nama NU

Minggu, 11 Januari 2026 | 06:30

Romantisme Demokrasi Elektoral dan Keliru Baca Kedaulatan

Minggu, 11 Januari 2026 | 06:08

Invasi AS ke Venezuela Bisa Bikin Biaya Logistik Internasional Bengkak

Minggu, 11 Januari 2026 | 05:45

Khofifah Ajak Pramuka Jatim Sukseskan Ketahanan Pangan dan MBG

Minggu, 11 Januari 2026 | 05:23

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

Klok Dkk Siap Melumat Persija Demi Amankan Posisi

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:40

Selengkapnya