Berita

Ilustrasi/Net

Dunia

Blokade Geng Haiti Berhasil Dibubarkan, Warga Berharap Pasokan BBM Kembali Normal

MINGGU, 06 NOVEMBER 2022 | 10:17 WIB | LAPORAN: HANI FATUNNISA

Keberhasilan Polisi Haiti dalam membubarkan blokade geng pemberontak di pusat bahan bakar Varreux pada Jumat lalu (4/11), telah memberikan kabar gembira bagi rakyat yang selama dua bulan ini hidup dalam krisis ekonomi dan kemanusiaan.

Warga berharap kembali dikuasainya terminal bahan bakar oleh pemerintah, akan mendorong percepatan distribusi suplai bensin dan solar kepada mereka.

Tetapi menurut salah satu sumber lokal menyebut jika waktu pengiriman masih belum diketahui, lantaran truk yang membawa bahan bakar harus memiliki jalur yang aman.

Dimuat US News, kebijakan pemerintah Haiti untuk memotong subsidi pada bahan bakar karena stok yang menipis, memperoleh tanggapan sinis dari koalisi geng pemberontak yang menuntut agar Perdana Menteri Ariel Henry mundur dari jabatannya.

Koalisi geng yang disebut G9 itu juga melancarkan aksi protesnya dengan menggali parit dan mendirikan barikade untuk mencegah distribusi bahan bakar di terminal Varreux selama dua bulan terakhir.

Kekurangan bensin dan solar telah menghentikan hampir semua kegiatan ekonomi, termasuk transportasi dan rumah sakit, dan memaksa banyak pemilik bisnis lokal untuk menutup operasinya.

Bulan lalu, PBB bahkan memperingatkan bahwa negara itu menghadapi kerawanan pangan akut.

Populer

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Pj Gubernur Jabar Ingin Persiapan Penyelenggaraan Ibadah Haji Sempurna

Kamis, 02 Mei 2024 | 03:58

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

Kantongi Sertifikasi NBTC, Poco F6 Segera Diluncurkan

Sabtu, 04 Mei 2024 | 08:24

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

UPDATE

Eko Darmanto Bakal Didakwa Terima Gratifikasi dan TPPU Rp37,7 M

Senin, 06 Mei 2024 | 16:06

Fahri Hamzah: Akademisi Mau Terjun Politik Harus Ganti Baju Dulu

Senin, 06 Mei 2024 | 15:56

Pileg di Intan Jaya Molor Karena Ulah OPM

Senin, 06 Mei 2024 | 15:56

Gaduh Investasi Bodong, Pengamat: Jangan Cuma Nasabah, Bank Juga Perlu Perlindungan

Senin, 06 Mei 2024 | 15:46

Tertinggi dalam Lima Tahun, Ekonomi RI di Kuartal I 2024 Tumbuh 5,11 Persen

Senin, 06 Mei 2024 | 15:46

Parnas Tak Punya Keberanian Usung Kader Internal jadi Cagub/Cawagub Aceh

Senin, 06 Mei 2024 | 15:45

PDIP Buka Pendaftaran Cagub-Cawagub Jakarta 8 Mei 2024

Senin, 06 Mei 2024 | 15:35

Dirut Pertamina: Kita Harus Gerak Bersama

Senin, 06 Mei 2024 | 15:35

Banyak Pelanggan Masih Pakai Ponsel Jadul, Telstra Tunda Penutupan Jaringan 3G di Australia

Senin, 06 Mei 2024 | 15:31

Maju sebagai Cagub Jateng, Sudaryono Dapat Perintah Khusus Prabowo

Senin, 06 Mei 2024 | 15:24

Selengkapnya