Berita

Mantan Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan/Net

Politik

Setelah Purnatugas, Anies Jalani Rutinitas "Bapack-bapack" di Akhir Pekan

MINGGU, 23 OKTOBER 2022 | 08:09 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Setelah purnatugas sebagai Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan memilih sejenak untuk bersantai menikmati rutinitas yang selama ini sulit dilakukan karena kesibukan sehari-hari.

Hal ini dibagikan mantan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan itu melalui akun Twitter pribadinya.

"Alhamdulillah, sekarang bisa lebih serius menjalani rutinitas bapack-bapack di akhir pekan: bakar-bakar sampah dan merawat koleksi burung di rumah," tulis Anies seperti dikutip redaksi, Minggu (23/10).


Eks Rektor Universitas Paramadina itu diketahui memang hobi mengoleksi burung. Sejumlah burung yang dimilikinya antara lain anis merah, kacer, dan kenari.

"Apa rutinitas teman-teman di akhir pekan?" tanya calon presiden (capres) jagoan Partai Nasdem tersebut.

Anies Baswedan juga telah memilih untuk mengikuti saran dari warganet usai kembali jadi warga Jakarta. Aktivitas yang dilakukannya seperti mengunjungi sekolah Kaisar Baswedan bersama istrinya Fery Farhati untuk menghadiri undangan pertemuan orang tua dan guru yang sudah lama absen.

Populer

Enam Pengusaha Muda Berebut Kursi Ketum HIPMI, Siapa Saja?

Kamis, 22 Januari 2026 | 13:37

Rakyat Lampung Syukuran HGU Sugar Group Companies Diduga Korupsi Rp14,5 Triliun Dicabut

Kamis, 22 Januari 2026 | 18:16

Kasi Intel-Pidsus Kejari Ponorogo Terseret Kasus Korupsi Bupati Sugiri

Rabu, 21 Januari 2026 | 14:15

KPK Dikabarkan OTT Walikota Madiun Maidi

Senin, 19 Januari 2026 | 15:23

Eggi Sudjana Kerjain Balik Jokowi

Selasa, 20 Januari 2026 | 15:27

Hologram di Ijazah UGM Jadi Kuncian Mati, Jokowi Nyerah Saja!

Senin, 26 Januari 2026 | 00:29

KPK Amankan Dokumen dan BBE saat Geledah Kantor Dinas Perkim Pemkot Madiun

Rabu, 28 Januari 2026 | 11:15

UPDATE

Golkar: Pengganti Adies Kadir di DPR Caleg Suara Terbanyak Berikutnya

Kamis, 29 Januari 2026 | 16:18

Nasib Generasi Emas Terancam Gegara Purbaya Belum Terapkan Cukai MBDK

Kamis, 29 Januari 2026 | 16:16

PAN Dukung Ambang Batas Parlemen Nol Persen dengan Fraksi Terbatas

Kamis, 29 Januari 2026 | 16:10

IHSG Mulai Stabil Usai OJK Respons Peringatan MSCI Terkait Status Pasar Frontier

Kamis, 29 Januari 2026 | 16:05

Amdatara Konsolidasikan Industri AMDK, Perkuat Kolaborasi dengan Pemda

Kamis, 29 Januari 2026 | 15:55

41 Desa di Kabupaten Bekasi Banjir Usai Diterpa Hujan Lebat

Kamis, 29 Januari 2026 | 15:53

Pesawat Jatuh di Kolombia, Seluruh Penumpang Tewas Termasuk Anggota DPR

Kamis, 29 Januari 2026 | 15:51

IHSG Anjlok Dua Hari, Momentum Perbaikan Pasar Modal

Kamis, 29 Januari 2026 | 15:48

Harga CPO Terkerek Lonjakan Minyak Mentah Dunia

Kamis, 29 Januari 2026 | 15:45

PAN Dukung MK Hapus Ambang Batas Parlemen

Kamis, 29 Januari 2026 | 15:42

Selengkapnya