Berita

Himpunan Masyarakat untuk Kemanusiaan dan Keadilan (Humanika) menggelar aksi longmarch menuju Kantor Satuat Tugas Bantuan Likuidasi Bank Indonesia (Satgas BLBI) di Kemenko Polhukam/Net

Politik

Longmarch ke Kemenko Polhukam, Humanika Minta Kasus BLBI Dituntaskan

KAMIS, 13 OKTOBER 2022 | 15:56 WIB | LAPORAN: AHMAD KIFLAN WAKIK

Ratusan aktivis Himpunan Masyarakat untuk Kemanusiaan dan Keadilan (Humanika) menggelar aksi longmarch menuju Kantor Satuat Tugas Bantuan Likuidasi Bank Indonesia (Satgas BLBI) di Kemenko Polhukam, Jalan Merdeka Barat, Jakarta, Kamis (13/10).

Aksi yang dipimpin Jurubicara Humanika Tubagus Fahmi dimulai dari Kawasan Bundaran Patung Kuda Arjuna Wiwaha.

Kata dia, kedatangan Humanika untuk menyampaikan tiga tuntutan. Pertama, agar kasus BLBI dapat segera dituntaskan mengingat masih ada 335 obligor yang belum menuntaskan kewajibannya.


Kedua, lanjutnya, khusus BLBI Bank Intan agar bisa menjadi prioritas mengingat obligor Fadel Muhammad, yang saat ini anggota DPD RI masih tertunggak Rp 136 miliar.

"Ketiga segera berikan ultimatum dalam batas waktu, jika tidak di bayarkan segera sita hartanya untuk mendukung keuangan negara," tegas Fahmi.

Pada aksi itu, dikatakan Fahmi, perwakilan massa juga diterima anggota Satgas BLBI Kombes Rendra Kurniawan, yang menjanjikan semua tuntutan akan ditindaklanjuti.

"Kombes Rendra berjanji meneruskan aspirasi Humanika ke Pimpinan Satgas BLBI yang terus bekerja sampe batas akhir Desember 2023," terangnya.

"Sementara saat ini, sudah ada Rp 27 triliun aset BLBI dari target Rp 117 triliun aset obligor BLBI," pungkasnya.

Populer

Ramadhan Pohan, Pendukung Anies yang Kini Jabat Anggota Dewas LKBN ANTARA

Jumat, 09 Januari 2026 | 03:45

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Connie Nilai Istilah Sabotase KSAD Berpotensi Bangun Framing Ancaman di Tengah Bencana

Rabu, 31 Desember 2025 | 13:37

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

UPDATE

OTT Pegawai Pajak Jakarta Utara: KPK Sita Uang Ratusan Juta dan Valas

Sabtu, 10 Januari 2026 | 12:14

Mendagri: 12 Wilayah Sumatera Masih Terdampak Pascabencana

Sabtu, 10 Januari 2026 | 12:04

Komisi I DPR: Peran TNI dalam Penanggulangan Terorisme Hanya Pelengkap

Sabtu, 10 Januari 2026 | 11:33

X Ganti Emotikon Bendera Iran dengan Simbol Anti-Rezim

Sabtu, 10 Januari 2026 | 11:27

Trump Sesumbar AS Bisa Kuasai 55 Persen Minyak Dunia Lewat Venezuela

Sabtu, 10 Januari 2026 | 11:10

Konten Seksual AI Bikin Resah, Grok Mulai Batasi Pembuatan Gambar

Sabtu, 10 Januari 2026 | 10:52

Ironi Pangan di Indonesia: 43 Persen Rakyat Tak Mampu Makan Bergizi

Sabtu, 10 Januari 2026 | 10:41

Emas Antam Berkilau, Naik Rp25.000 Per Gram di Akhir Pekan

Sabtu, 10 Januari 2026 | 10:34

Khamenei Ancam Tindak Tegas Pendemo Anti-Pemerintah

Sabtu, 10 Januari 2026 | 10:22

Ekonomi Global 2026: Di Antara Pemulihan dan Ketidakpastian Baru

Sabtu, 10 Januari 2026 | 10:06

Selengkapnya