Berita

Peneliti Indef, Nailul Huda/Net

Politik

Efek HGB untuk Investor IKN hingga 160 Tahun Dirasakan Puluhan Presiden Setelah Jokowi

SELASA, 11 OKTOBER 2022 | 19:10 WIB | LAPORAN: AHMAD SATRYO

Wacana pemberian insentif kepada investor pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN) oleh pemerintah berupa perizinan hak guna bangunan (HGB) hingga 160 tahun bakal berefek pada kepemimpinan nasional setelah Presiden Joko Widodo.

Hal tersebut disampaikan peneliti Institute for Development of Economics and Finance (Indef), Nailul Huda, saat dihubungi Kantor Berita Politik RMOL, Selasa (11/10).

"Efeknya (dari insentif HGB 160 tahun) bisa sampai puluhan pimpinan setelah pak Jokowi," ujar Huda.


Jika setiap sosok presiden yang menjabat setelah Jokowi memimpin selama dua periode, Huda mengkalkulasi efek insentif HGB bisa ditanggung belasan presiden.

"Baru bisa 'bebas' setelah 16 presiden, dengan asumsi dua kali periode per presiden," urainya.

Maka dari itu, Huda menilai, wacana pemberian insentif kepada investor pembangunan IKN hanya akan merugikan negara.

Selain itu, pendapat Nailul, pemberian HGU merupakan salah satu bentuk keputusasaan pemerintah atas gagasan megaproyek yang muncul di masa pemerintahan Presiden Joko Widodo.

"Tentu kebijakan ini kebijakan frustasi dari pemerintah," demikian Huda menegaskan.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Lagi Sakit, Jangan Biarkan Jokowi Terus-terusan Temui Fans

Senin, 12 Januari 2026 | 04:13

Eggi-Damai Dicurigai Bohong soal Bawa Misi TPUA saat Jumpa Jokowi

Senin, 12 Januari 2026 | 04:08

Membongkar Praktik Manipulasi Pegawai Pajak

Senin, 12 Januari 2026 | 03:38

Jokowi Bermanuver Pecah Belah Perjuangan Bongkar Kasus Ijazah

Senin, 12 Januari 2026 | 03:08

Kata Yaqut, Korupsi Adalah Musuh Bersama

Senin, 12 Januari 2026 | 03:04

Sindiran Telak Dokter Tifa Usai Eggi-Damai Datangi Jokowi

Senin, 12 Januari 2026 | 02:35

Jokowi Masih Meninggalkan Jejak Buruk setelah Lengser

Senin, 12 Januari 2026 | 02:15

PDIP Gelar Bimtek DPRD se-Indonesia di Ancol

Senin, 12 Januari 2026 | 02:13

RFCC Complex Perkuat Ketahanan Energi Nasional

Senin, 12 Januari 2026 | 01:37

Awalnya Pertemuan Eggi-Damai dengan Jokowi Diagendakan Rahasia

Senin, 12 Januari 2026 | 01:16

Selengkapnya