Berita

Diplomat Jepang, Motoki Tatsunori/Net

Dunia

Diduga Cari Informasi Rahasia, Diplomat Jepang Ditahan Dinas Keamanan Rusia

SELASA, 27 SEPTEMBER 2022 | 18:31 WIB | LAPORAN: HANI FATUNNISA

Rusia mengaku telah menahan seorang diplomat asal Jepang yang menetap di kota timur Vladivostok setelah berusaha meminta informasi rahasia yang tidak dapat dijelaskan di muka umum.

Dinas Keamanan Rusia (FSB) menuduh diplomat bernama Motoki Tatsunori asal Jepang tengah mencari informasi tentang dampak sanksi Barat di wilayah Primoriye dan sekitarnya.

“Seorang diplomat Jepang ditahan ketika berusaha menyogok petugas berwenang untuk memberikan informasi tentang kerja sama Rusia dengan negara lain di kawasan Asia-Pasifik,” kata FSB dalam pernyataannya yang dirilis pada Selasa (27/9).


Seperti dimuat US News, Kementerian Luar Negeri Rusia menyatakan bahwa Tatsunori telah di-persona-non-grata dan diperintahkan untuk meninggalkan negara itu dalam waktu 48 jam.

Rusia hingga kini masih menunjukkan sikap bermusuhan terhadap Jepang, khususnya sejak negara sakura itu bergabung dengan negara-negara barat lainnya yang menjatuhkan sanksi atas perang Ukraina.   

Hingga kini, pihak berwenang Jepang atau pun media lokal belum mengomentari lebih lanjut terkait insiden tersebut.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Lagi Sakit, Jangan Biarkan Jokowi Terus-terusan Temui Fans

Senin, 12 Januari 2026 | 04:13

Eggi-Damai Dicurigai Bohong soal Bawa Misi TPUA saat Jumpa Jokowi

Senin, 12 Januari 2026 | 04:08

Membongkar Praktik Manipulasi Pegawai Pajak

Senin, 12 Januari 2026 | 03:38

Jokowi Bermanuver Pecah Belah Perjuangan Bongkar Kasus Ijazah

Senin, 12 Januari 2026 | 03:08

Kata Yaqut, Korupsi Adalah Musuh Bersama

Senin, 12 Januari 2026 | 03:04

Sindiran Telak Dokter Tifa Usai Eggi-Damai Datangi Jokowi

Senin, 12 Januari 2026 | 02:35

Jokowi Masih Meninggalkan Jejak Buruk setelah Lengser

Senin, 12 Januari 2026 | 02:15

PDIP Gelar Bimtek DPRD se-Indonesia di Ancol

Senin, 12 Januari 2026 | 02:13

RFCC Complex Perkuat Ketahanan Energi Nasional

Senin, 12 Januari 2026 | 01:37

Awalnya Pertemuan Eggi-Damai dengan Jokowi Diagendakan Rahasia

Senin, 12 Januari 2026 | 01:16

Selengkapnya