Berita

Menteri Energi Australia Chris Bowen/Net

Dunia

Australia: Sebagai Penghasil Emisi Terbesar, AS dan China Harus Lanjutkan Pembicaraan Iklim

SENIN, 15 AGUSTUS 2022 | 13:09 WIB | LAPORAN: HANI FATUNNISA

Australia mendorong agar Amerika Serikat (AS) dan China menghentikan sementara ketegangan antara kedua belah pihak dan kembali melanjutkan pembicaraan terkait perubahan iklim.

Menteri Energi Chris Bowen mengatakan AS dan China, sebagai penghasil emisi terbesar dunia, perlu melanjutkan pembicaraan perubahan iklim yang terhenti karena ketegangan yang dipicu oleh kunjungan Ketua DPR AS Nancy Pelosi ke Taiwan.

“Kami ingin dua penghasil emisi terbesar dunia berbicara satu sama lain, dan saya berharap pembicaraan itu dilanjutkan, dan penangguhan itu dicabut karena itu adalah pukulan, dan akan lebih baik jika pembicaraan itu dilanjutkan,” ujarnya, seperti dikutip The Epoch Times, Minggu (14/8).

Bowen mengatakan itu menjadi pukulan besar ketika pembicaraan perubahan iklim harus ikut ditangguhkan akibat konflik antar dua negara.  

Padahal sebelumnya, keduanya telah berkomitmen melakukan banyak hal bersama khususnya di bidang iklim.  

Menurut Global Proyek Karbon, China dan AS harus berbuat lebih banyak untuk mengatasi perubahan iklim karena keduanya merupakan penghasil emisi karbon dioksida terbesar di dunia, dengan China menyumbang sekitar 29 persen dari emisi global, dan AS mengikuti dengan 15 persen. 

Populer

Gempa Megathrust Bisa Bikin Jakarta Lumpuh, Begini Penjelasan BMKG

Jumat, 22 Maret 2024 | 06:27

KPK Lelang 22 iPhone dan Samsung, Harga Mulai Rp575 Ribu

Senin, 25 Maret 2024 | 16:46

Pj Gubernur Jawa Barat Dukung KKL II Pemuda Katolik

Kamis, 21 Maret 2024 | 08:22

KPK Diminta Segera Tangkap Direktur Eksekutif LPEI

Jumat, 22 Maret 2024 | 15:59

Bawaslu Bakal Ungkap Dugaan Pengerahan Bansos Jokowi untuk Menangkan Prabowo-Gibran

Rabu, 27 Maret 2024 | 18:34

Connie Bakrie Resmi Dipolisikan

Sabtu, 23 Maret 2024 | 03:11

KPK Lelang Gedung Lampung Nahdiyin Center

Selasa, 26 Maret 2024 | 10:12

UPDATE

Pasca Penangkapan NW, Polda Sumut Ramai Papan Bunga

Kamis, 28 Maret 2024 | 21:58

Mahfud Kutip Pernyataan Yusril Soal Mahkamah Kalkulator, Yusril: Tidak Tepat!

Kamis, 28 Maret 2024 | 21:50

Namanya Diseret di Sidang MK, Jokowi Irit Bicara

Kamis, 28 Maret 2024 | 21:43

Serukan Penegakan Kedaulatan Rakyat, GPKR Gelar Aksi Damai di Gedung MK

Kamis, 28 Maret 2024 | 21:39

4 Perusahaan Diduga Kuat Langgar UU dalam Operasional Pelabuhan Panjang

Kamis, 28 Maret 2024 | 21:29

Rahmat Bagja Bantah Kenaikan Tukin Bawaslu Pengaruhi Netralitas di Pemilu 2024

Kamis, 28 Maret 2024 | 21:21

Ketum JNK Dukung Gus Barra Maju Pilbup Mojokerto Periode 2024-2029

Kamis, 28 Maret 2024 | 21:13

Serahkan LKPD 2023 ke BPK, Pemprov Sumut Target Raih WTP ke 10

Kamis, 28 Maret 2024 | 21:04

Demi Kenyamanan, Jokowi Imbau Masyarakat Mudik Lebih Awal

Kamis, 28 Maret 2024 | 21:00

Paskah 2024, Polda Sumut Tingkatkan Pengamanan

Kamis, 28 Maret 2024 | 20:53

Selengkapnya