Berita

Managing Director Political Economy and Policy Studies (PEPS), Anthony Budiawan/Net

Politik

China Minta Pemerintah Tomboki Biaya KCJB yang Bengkak, Ekonom: Apakah Tercium Bau Amis?

KAMIS, 28 JULI 2022 | 20:12 WIB | LAPORAN: AHMAD SATRYO

Beban pembengkakan biaya atau cost overrun proyek Kereta Cepat Jakarta-Bandung (KCJB), diminta China Development Bank untuk ditomboki pemerintah Indonesia.

Hal ini disoroti Managing Director Political Economy and Policy Studies (PEPS), Anthony Budiawan, yang menilai pembebanan cost overrun KCJB sebagai suatu tanda ketidakwajaran pemerintah dalam mengelola proyek yang berjalan.  

"Gawat, biaya proyek bengkak 1,9 miliar dolar AS, 30 persen lebih, China tidak mau tanggung jawab? Minta RI tomboki semua?" ujar Anthony melalui akun Twitterny, Kamis (28/7).

Anthony berasumsi, apabila China benar-benar membebankan cost overrun kepada pemerintah Indonesia, maka bukan tidak mungkin ada dugaan pidana di dalamnya.

"Apakah China mencium ada aroma amis yang membuat nilai proyek membengkak, maka tidak mau tanggung jawab?" tuturnya.

Persoalan ini, menurut Anthony, patut diperiksa oleh DPR RI, sehingga perlu dipanggil pihak pemerintah untuk mengetahui hal tersebut.

"Apakah DPR juga mencium aroma yang sama?" tandasnya bertanya.

Populer

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Pj Gubernur Jabar Ingin Persiapan Penyelenggaraan Ibadah Haji Sempurna

Kamis, 02 Mei 2024 | 03:58

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

Kantongi Sertifikasi NBTC, Poco F6 Segera Diluncurkan

Sabtu, 04 Mei 2024 | 08:24

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

UPDATE

Jangan Tertipu Tawaran Berangkat dengan Visa Non Haji!

Senin, 06 Mei 2024 | 05:37

Samani-Belinda Optimis Menang di Pilkada Kudus

Senin, 06 Mei 2024 | 05:21

PKB Kota Probolinggo cuma Buka Pendaftaran Wawalkot

Senin, 06 Mei 2024 | 05:17

Golkar-PDIP Buka Peluang Koalisi di Pilgub Jabar

Senin, 06 Mei 2024 | 04:34

Heboh Polisi Razia Kosmetik Siswi SMP, Ini Klarifikasinya

Senin, 06 Mei 2024 | 04:30

Sebagian Wilayah Jakarta Diperkirakan Hujan Ringan

Senin, 06 Mei 2024 | 03:33

Melly Goeslaw Tetarik Maju Pilwalkot Bandung

Senin, 06 Mei 2024 | 03:30

Mayat Perempuan Tersangkut di Bebatuan Sungai Air Manna

Senin, 06 Mei 2024 | 03:04

2 Remaja Resmi Tersangka Tawuran Maut di Bandar Lampung

Senin, 06 Mei 2024 | 02:55

Aspirasi Tak Diakomodir, Relawan Prabowo Jangan Ngambek

Senin, 06 Mei 2024 | 02:14

Selengkapnya