Berita

Gelombang panas di Eropa memicu kebakaran hutan dan lahan/Net

Dunia

1.047 Orang di Spanyol Meninggal karena Gelombang Panas, Mayoritas Lansia

JUMAT, 22 JULI 2022 | 15:49 WIB | LAPORAN: HANI FATUNNISA

Sebanyak 1.047 orang meninggal dunia akibat gelombang panas yang berlangsung sejak 10 hingga 19 Juli di Spanyol. Suhu mencapai 40 derajat Celcius di banyak negara bagian.

Data yang dikumpulkan oleh Monitorization of Daily Mortality (MoMo) pada Kamis (21/7) menunjukkan suhu panas yang ekstrem sangat berdampak pada lansia. Terbukti dengan 672 korban meninggal berusia lebih dari 85 tahun, 241 orang berusia 75-84 tahun, serta 88 orang lainnya berusia 65-74 tahun.

Jurubicara Badan Meteorologi Spanyol (AEMET), Bea Hervella, mengungkap, risiko kematian akibat panas menjadi lebih tinggi pada orang-orang yang mengidap penyakit pernapasan dan kardiovaskular.

Hervella percaya masalahnya terletak pada mekanisme pengaturan suhu tubuh, yang tidak sepenuhnya berkembang di kalangan orang muda tetapi sering bereaksi berlebihan di antara orang tua.

"Konsekuensi panas dan dehidrasi dapat memengaruhi Anda berjam-jam setelah terpapar panas," kata kepala layanan darurat di Rumah Sakit Torrejon Madrid, Paul Molina.

Institut Kesehatan Carlos III mencatat ini merupakan gelombang panas kedua yang menyerang Spanyol.

Gelombang panas pertama Spanyol musim panas ini dimulai pada 11 Juni dan berlangsung selama seminggu. Suhu panas mencapai 40 derajat Celcius dan 829 orang meninggal karena rentetan bencana yang disebabkan oleh gelombang panas.

Populer

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Pj Gubernur Jabar Ingin Persiapan Penyelenggaraan Ibadah Haji Sempurna

Kamis, 02 Mei 2024 | 03:58

Telkom Buka Suara Soal Tagihan ‘Telepon Tidur’ Rp9 Triliun Pertahun

Kamis, 25 April 2024 | 21:18

UPDATE

Misi Dagang ke Maroko Catatkan Transaksi Potensial Rp276 Miliar

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:51

Zita Anjani Bagi-bagi #KopiuntukPalestina di CFD Jakarta

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:41

Bapanas: Perlu Mental Berdikari agar Produk Dalam Negeri Dapat Ditingkatkan

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:33

Sadiq Khan dari Partai Buruh Terpilih Kembali Jadi Walikota London

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:22

Studi Privat Dua Hari di Taipei, Perdalam Teknologi Kecantikan Terbaru

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:14

Kekuasaan Terlalu Besar Cenderung Disalahgunakan

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:09

Demi Demokrasi Sehat, PKS Jangan Gabung Prabowo-Gibran

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:04

Demonstran Pro-Palestina Lakukan Protes di Acara Wisuda Universitas Michigan

Minggu, 05 Mei 2024 | 08:57

Presidential Club Patut Diapresiasi

Minggu, 05 Mei 2024 | 08:37

PKS Tertarik Bedah Ide Prabowo Bentuk Klub Presiden

Minggu, 05 Mei 2024 | 08:11

Selengkapnya