Berita

Banjir yang menggenangi daerah Windsor Barat, Sydney, Australia/Net

Dunia

Sydney Terancam Alami Inflasi Akibat Genangan Banjir

KAMIS, 07 JULI 2022 | 00:42 WIB | LAPORAN: HANI FATUNNISA

Banjir yang terus menggenangi daerah Windsor Barat, Sydney, Australia, sejak Selasa (5/7), diperkirakan akan berdampak pada ekonomi warga karena beberapa daerah penghasil makanan turut terendam air.

Bendahara Federal Jim Chalmers memperingatkan efek dari banjir yang berkelanjutan terhadap ekonomi akan semakin membesar. Terendamnya daerah penghasil makanan akan memukul pasokan serta menaikkan harga sayuran dan buah-buahan.

"Bahwa masalah inflasi yang kita miliki dalam perekonomian kita akan menjadi lebih buruk sebelum menjadi lebih baik. Ada banyak sumber, tetapi ini (banjir) akan menjadi salah satunya," kata Chalmers dikutip Sky News.

Reserve Bank of Australia mengungkapkan, bencana banjir juga mempengaruhi beberapa harga. Pasalnya, terjadi kenaikan suku bunga sebesar 50 basis poin pada hari Selasa dan menandai lebih banyak lonjakan inflasi di waktu mendatang.  

Sementara itu, Dewan Asuransi Australia menyatakan banjir sebagai peristiwa penting, yang mendesak orang-orang yang untuk mengajukan klaim asuransi, meskipun tingkat kerusakan sepenuhnya belum diketahui saat ini.

Banjir yang melanda Sydney, diklaim pemerintah sebagai banjir terparah tahun ini yang telah banyak menumbangkan pohon dan memutus kabel listrik.

Populer

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Pj Gubernur Jabar Ingin Persiapan Penyelenggaraan Ibadah Haji Sempurna

Kamis, 02 Mei 2024 | 03:58

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

Kantongi Sertifikasi NBTC, Poco F6 Segera Diluncurkan

Sabtu, 04 Mei 2024 | 08:24

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

UPDATE

Menag Cek Persiapan Akhir Layanan Jemaah Haji di Arab Saudi

Selasa, 07 Mei 2024 | 02:05

Baru Kantongi 100 Ribu KTP, Noer Fajriensyah Ngebet Maju Pilgub Jakarta

Selasa, 07 Mei 2024 | 02:02

Politikus Perempuan di DPR Diprediksi Bertambah 10 Orang

Selasa, 07 Mei 2024 | 01:29

PDIP Tancap Gas Godok Nama-Nama Calon di Pilkada 2024

Selasa, 07 Mei 2024 | 01:26

Pemprov DKI Tak Serius Sediakan TPU di Kepulauan Seribu

Selasa, 07 Mei 2024 | 01:00

Subholding Pelindo Siap Kelola Area Pengembangan I Bali Maritime Tourism Hub

Selasa, 07 Mei 2024 | 00:40

Ridwan Kamil-Bima Arya Berpeluang Dipromosikan 3 Parpol Besar di Pilgub Jakarta

Selasa, 07 Mei 2024 | 00:32

DPRD DKI Terus Dorong Program Sekolah Gratis Direalisasikan

Selasa, 07 Mei 2024 | 00:24

Buku "Peta Jalan Petani Cerdas" Panduan Petani Sukses Dunia Akhirat

Senin, 06 Mei 2024 | 23:59

Popularitas Jokowi dan Gibran Tetap Tinggi Tanpa PDIP

Senin, 06 Mei 2024 | 23:11

Selengkapnya