Berita

Kasus Covid-19 per Jumat (1/7)/Repro

Nusantara

Kasus Aktif Covid-19 Hari Ini Naik 125, Pasien Sembuh Nyaris Melampaui Pasien Baru

JUMAT, 01 JULI 2022 | 17:15 WIB | LAPORAN: AHMAD SATRYO

Pasien baru Covid-19 di Indonesia per Kamis sore (30/6) masih mengalami kenaikan, dan lebih tinggi dari kasus sembuh. Akibatnya membuat total kasus aktif menjadi lebih tinggi.

Berdasarkan catatan Satuan Tugas (Satgas) Penanganan Covid-19, jumlah kasus aktif Covid-19 di Indonesia hari ini tercatat sebanyak 16.915 orang, atau bertambah 125 kasus dari jumlah kemarin yang sebanyak 16.790 kasus.

Untuk kenaikan kasus positif harian secara nasional tercatat 2.049 orang, atau lebih tinggi dari jumlah kasus sembuh yang tercatat 1.921 orang.

Secara total nasional, kasus sembuh di Indonesia kini sudah sebanyak 5.916.854 orang. Sedangkan total kasus positif positif Covid-19 nasional yang sudah mencapai 6.090.509 orang.

Untuk kasus meninggal nasional hari ini bertambah sebanyak 3 orang. Jika dilihat totalnya, kasus meninggal kini naik menjadi 156.740 orang.

Adapun untuk jumlah orang yang diduga terinfeksi atau biasa disebut kasus suspek, Satgas Penanganan Covid-19 mencatat ada sebanyak 5.714 orang suspek tersebar di 34 provinsi yang terdampak Covid-19.

Pada hari ini, jumlah pemeriksaan yang dilakukan pemerintah sebanyak 55.855 orang dengan spesimen yang diambil sebanyak 78.690 sampel.

Untuk akumulasi pemeriksaan yang dilakukan di 1.254 laboratorium jejaring Satgas sejak April hingga hari ini, jumlahnya mencapai 66.634.67 orang dengan jumlah spesimen yang diambil mencapai 100.899.655 sampel.

Populer

Rocky Gerung Ucapkan Terima Kasih kepada Jokowi

Minggu, 19 Mei 2024 | 03:46

Pengamat: Jangan Semua Putusan MK Dikaitkan Unsur Politis

Senin, 20 Mei 2024 | 22:19

Dulu Berjaya Kini Terancam Bangkrut, Saham Taxi Hanya Rp2 Perak

Sabtu, 18 Mei 2024 | 08:05

Produksi Film Porno, Siskaeee Cs Segera Disidang

Rabu, 22 Mei 2024 | 13:49

Topeng Mega-Hasto, Rakus dan Berbohong

Kamis, 23 Mei 2024 | 18:03

IAW Desak KPK Periksa Gubernur Jakarta, Sumbar, Banten, dan Jateng

Senin, 20 Mei 2024 | 15:17

Pj Gubernur Jabar Optimistis Polisi Mampu Usut Kasus Pembunuhan Vina Cirebon

Kamis, 23 Mei 2024 | 06:48

UPDATE

Nasdem Usung 6 Kadernya Bertarung di Pilkada

Selasa, 28 Mei 2024 | 17:59

Mantan Bupati Probolinggo akan Didakwa Kasus TPPU Rp256 Miliar

Selasa, 28 Mei 2024 | 17:50

Pesawat Airbus AS Berisi 149 Penumpang Terbakar Saat Lepas Landas

Selasa, 28 Mei 2024 | 17:50

DPR Minta Kapolri Ungkap Pelaku Utama Kasus Vina Cirebon

Selasa, 28 Mei 2024 | 17:40

Demokrat: Aksesibilitas Kunci Bobby Nasution Bangun Sumut

Selasa, 28 Mei 2024 | 17:33

Pertamina Siapkan Strategi untuk Capai Komunitas Ekonomi ASEAN

Selasa, 28 Mei 2024 | 17:30

Indonesia Sambut Baik Keputusan Irlandia, Spanyol, dan Norwegia Akui Palestina

Selasa, 28 Mei 2024 | 17:21

Besok, Ahmad Sahroni Diperiksa Pengadilan Tipikor

Selasa, 28 Mei 2024 | 17:20

Ketua KPU Manggarai Barat Dipecat Imbas Kasus Pelecehan ke Pegawai

Selasa, 28 Mei 2024 | 17:17

Irjen Dedi Raih Rekor MURI Perwira Tinggi Polri Penulis Buku Terbanyak

Selasa, 28 Mei 2024 | 17:08

Selengkapnya