Berita

Menteri Luar Negeri Sergey Lavrov/Net

Dunia

Lavrov: Modal Ukraina adalah Kebohongan, Sejak Jaman Pemerintahan Porposhenko sampai Zelensky

JUMAT, 24 JUNI 2022 | 08:29 WIB | LAPORAN: RENI ERINA

Rusia bereaksi marah dengan sikap Ukraina yang selalu membenarkan semua tindakannya. Menteri Luar Negeri Sergey Lavrov mengatakan dalam sebuah wawancara dengan penyiar nasional Belarus, Kamis (23/6) bahwa 'kebohongan' sudah menjadi budaya bagi banyak pejabat Ukraina.

Ia merujuk pada sanggahan Kyiv tentang serangan di Donetsk. Kyiv membantah dengan mengatakan bahwa laporan pasukan Ukraina telah membom pusat kota Distrik adalah palsu, dan bahwa pasukan Rusialah yang bersalah.

"Baru-baru ini, dia (Zelensky) mengklaim bahwa laporan pasukan Ukraina yang membom pusat kota Donetsk dan daerah berpenduduk lainnya adalah palsu. Namun, bahkan media Barat yang menutupi neo-Nazi Ukraina dengan segala cara, telah mengakui bahwa laporan menyalahkan Rusia itu adalah salah," terang Lavrov, seperti dikutip dari TASS.

"Tidak mengherankan bagi saya bahwa kebohongan telah menjadi modal pemerintah Ukraina. Ini berlaku untuk pemerintah Pyotr Porposhenko, dan hal yang sama berlaku untuk Vladimir Zelensky," tambahnya.

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Bey Machmudin: Prioritas Penjabat Adalah Kepentingan Rakyat

Sabtu, 20 April 2024 | 19:53

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Tim Hukum PDIP Minta Penetapan Prabowo-Gibran Ditunda

Selasa, 23 April 2024 | 19:52

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

UPDATE

Tim 7 Jokowi Sedekah 1.000 Susu dan Makan Gratis

Selasa, 30 April 2024 | 20:00

Jajaki Alutsista Canggih, KSAL Kunjungi Industri Pertahanan China

Selasa, 30 April 2024 | 19:53

Fahri Minta Pembawa Nama Umat yang Tolak 02 Segera Introspeksi

Selasa, 30 April 2024 | 19:45

Kemhan RI akan Serap Teknologi dari India

Selasa, 30 April 2024 | 19:31

Mantan Gubernur BI Apresiasi Program Makan Siang Gratis

Selasa, 30 April 2024 | 19:22

Anies Bantah Bakal Bikin Parpol

Selasa, 30 April 2024 | 19:07

Bertemu Mendag Inggris, Menko Airlangga Bahas Penguatan Ekonomi Perdagangan

Selasa, 30 April 2024 | 18:44

Dandim Pinrang Raih Juara 2 Lomba Karya Jurnalistik yang Digelar Mabesad

Selasa, 30 April 2024 | 18:43

Raja Charles III Lanjutkan Tugas Kerajaan Sambil Berjuang Melawan Kanker

Selasa, 30 April 2024 | 18:33

Kemhan India dan Indonesia Gelar Pameran Industri Pertahanan

Selasa, 30 April 2024 | 18:31

Selengkapnya