Berita

Buruh menggelar demo di depan Gedung DPR RI, Jakarta, 14 Mei 2022/RMOL

Politik

Garuda Tantang Buruh Realisasikan Mogok Nasional

JUMAT, 17 JUNI 2022 | 18:08 WIB | LAPORAN: DIKI TRIANTO

Ancaman mogok produksi nasional yang dilontarkan para buruh saat menggelar demo beberapa waktu lalu ditantang untuk segera dibuktikan.

Tantangan tersebut dilontarkan Partai Garuda seiring demo buruh dan Partai Buruh dalam menolak Revisi Undang-undang Peraturan Pembentukan Perundang-Undangan (UU PPP) sebagai landasan UU Cipta Kerja.

"Organisasi buruh dan Partai Buruh menyerukan mogok kerja secara nasional. Saya malah senang dan menantang mereka merealisasikannya," kata Wakil Ketua Umum Partai Buruh, Teddy Gusnaidi dalam keterangan tertulisnya, Jumat (17/6).

Alih-alih menuruti kemauan buruh, aksi mogok nasional tersebut justru dinilai bisa menjadi momentum pada pengusaha untuk bersih-bersih terhadap karyawan yang benar-benar ingin bekerja, bukan demo.

"Karena ketika mereka melakukan mogok nasional, maka sesuai dengan aturan ketenagakerjaan, otomatis para buruh itu mengundurkan diri," tegasnya.

Di sisi lain, ia mengingatkan kepada buruh untuk berpikir rasional dan tidak mudah dipolitisasi yang justru bisa menjerumuskan nasib para pekerja.

"Buruh lain jangan mau dipolitisasi, jangan biarkan cara-cara seperti ini terus berlanjut di negara ini. Buruh itu berjuang untuk keluarga," tandasnya.

Populer

Ini Kronologi Perkelahian Anggota Brimob Vs TNI AL di Sorong

Minggu, 14 April 2024 | 21:59

Rusia Pakai Rudal Siluman Rahasia untuk Bombardir Infrastruktur Energi Ukraina

Jumat, 12 April 2024 | 16:58

Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor Resmi Tersangka KPK

Selasa, 16 April 2024 | 07:08

Pemberontak Menang, Pasukan Junta Ngacir Keluar Perbatasan Myawaddy

Kamis, 11 April 2024 | 19:15

Megawati Peringatkan Bakal Terjadi Guncangan Politik Setelah Jokowi Jadi Malin Kundang

Kamis, 11 April 2024 | 18:23

Warisan Hakim MK sebagai Kado Idulfitri

Senin, 08 April 2024 | 13:42

Sekjen Hasto Telanjangi Ketidakberdayaan PDIP Hadapi Jokowi

Sabtu, 06 April 2024 | 14:40

UPDATE

PDIP Mulai Jaring Figur Potensial Bidik Kemenangan Pilkada 2024

Selasa, 16 April 2024 | 15:58

Hasil Minor Pemilu, Kegagalan Mardiono Pimpin PPP

Selasa, 16 April 2024 | 15:53

Tim Kuasa Hukum 02 Serahkan Hasil PHPU Pilpres ke MK

Selasa, 16 April 2024 | 15:48

Iran Ancam Respon Serangan Balik Israel dalam Hitungan Detik

Selasa, 16 April 2024 | 15:48

THN Amin Minta Kubu 02 Tak Buru-buru Rayakan Kemenangan

Selasa, 16 April 2024 | 15:22

Kuasa Hukum Prabowo-Gibran: Megawati Tidak Tepat jadi Amicus Curiae

Selasa, 16 April 2024 | 15:19

Rupiah Terjungkal, BI Pasang Sejumlah Skema

Selasa, 16 April 2024 | 15:18

Jatah Kursi Menteri ESDM Santer Disebut Bakal Jatuh ke Golkar

Selasa, 16 April 2024 | 15:11

Perekonomian Indonesia Aman di Tengah Eskalasi Konflik Iran-Israel

Selasa, 16 April 2024 | 15:03

Utusan Mega Sambangi MK

Selasa, 16 April 2024 | 14:58

Selengkapnya