Berita

Doa bersama untuk keselamatan putra Ridwan Kamil, Emmeril Kahn Mumtadz/Net

Nusantara

Doa Bersama untuk Keselamatan Putra Ridwan Kamil

SELASA, 31 MEI 2022 | 10:02 WIB | LAPORAN: DIKI TRIANTO

Doa bersama digelar Pemerintah Provinsi Jawa Barat bersama Majelis Ulama Indonesia (MUI) Jawa Barat untuk keselamatan putra Ridwan Kamil, Emmeril Kahn Mumtadz yang hilang di Sungai Aare, Swiss.

Doa bersama ini dipimpin oleh Ketua MUI Jabar, KH Rachmat Syafeii, Senin (30/5).

"Kami juga menggerakan seluruh birokrat kabupaten kota turut mendoakan," kata Wagub Uu Ruzhanul Ulum diberitakan Kantor Berita RMOLJabar.


Sebelumnya, doa bersama juga digelar di sejumlah masjid pada Jumat (27/5), pekan lalu, di antaranya di Masjid Al-Muttaqin Gedung Sate, Kota Bandung, Masjid Pusdai Jabar, Masjid Raya Provinsi, Masjid Atta'awun, LPTQ Jabar, serta 12 Masjid Al-Jabbar se-Jabar.

Wagub UU menuturkan, kegiatan doa bersama tersebut sebagai upaya ikhtiar agar putra sulung Gubernur Jawa Barat tersebut dapat segera ditemukan dalam keadaan selamat.

Pihaknya pun mengaku selalu berkirim pesan dengan RK untuk memantau perkembangan pencarian Eril.

"Saya berharap kita hadir dalam keadaan ikhlas, sehingga Allah SWT mengijabah doa kita," ujarnya. 

Pihak keluarga Ridwan Kamil turut hadir dalam doa bersama di Gedung Negara Pakuan tersebut, di antaranya Ibunda Ridwan Kamil, Tjutju Sukaesih yang akrab dipanggil Maci dan mertua sekaligus Ibunda Atalia Praratya Kamil, Kasomi yang karib disapa Nomi, serta ayahandanya, Ahmad Syarif.

Populer

Enam Pengusaha Muda Berebut Kursi Ketum HIPMI, Siapa Saja?

Kamis, 22 Januari 2026 | 13:37

Rakyat Lampung Syukuran HGU Sugar Group Companies Diduga Korupsi Rp14,5 Triliun Dicabut

Kamis, 22 Januari 2026 | 18:16

Kasi Intel-Pidsus Kejari Ponorogo Terseret Kasus Korupsi Bupati Sugiri

Rabu, 21 Januari 2026 | 14:15

KPK Dikabarkan OTT Walikota Madiun Maidi

Senin, 19 Januari 2026 | 15:23

Eggi Sudjana Kerjain Balik Jokowi

Selasa, 20 Januari 2026 | 15:27

Hologram di Ijazah UGM Jadi Kuncian Mati, Jokowi Nyerah Saja!

Senin, 26 Januari 2026 | 00:29

KPK Amankan Dokumen dan BBE saat Geledah Kantor Dinas Perkim Pemkot Madiun

Rabu, 28 Januari 2026 | 11:15

UPDATE

Golkar: Pengganti Adies Kadir di DPR Caleg Suara Terbanyak Berikutnya

Kamis, 29 Januari 2026 | 16:18

Nasib Generasi Emas Terancam Gegara Purbaya Belum Terapkan Cukai MBDK

Kamis, 29 Januari 2026 | 16:16

PAN Dukung Ambang Batas Parlemen Nol Persen dengan Fraksi Terbatas

Kamis, 29 Januari 2026 | 16:10

IHSG Mulai Stabil Usai OJK Respons Peringatan MSCI Terkait Status Pasar Frontier

Kamis, 29 Januari 2026 | 16:05

Amdatara Konsolidasikan Industri AMDK, Perkuat Kolaborasi dengan Pemda

Kamis, 29 Januari 2026 | 15:55

41 Desa di Kabupaten Bekasi Banjir Usai Diterpa Hujan Lebat

Kamis, 29 Januari 2026 | 15:53

Pesawat Jatuh di Kolombia, Seluruh Penumpang Tewas Termasuk Anggota DPR

Kamis, 29 Januari 2026 | 15:51

IHSG Anjlok Dua Hari, Momentum Perbaikan Pasar Modal

Kamis, 29 Januari 2026 | 15:48

Harga CPO Terkerek Lonjakan Minyak Mentah Dunia

Kamis, 29 Januari 2026 | 15:45

PAN Dukung MK Hapus Ambang Batas Parlemen

Kamis, 29 Januari 2026 | 15:42

Selengkapnya