Berita

Muhammad Usman diamankan aparat TNI usai membentangkan spanduk "Turunkan Harga Minyak Goreng" saat kunjungan kerja Presiden Joko Widodo di Jambi/Repro

Politik

Radhar Tribaskoro Benarkan Pembawa Spanduk "Turunkan Harga Minyak Goreng" di Depan Jokowi Anggota Komite KAMI

SABTU, 09 APRIL 2022 | 12:17 WIB | LAPORAN: FAISAL ARISTAMA

Seorang peserta aksi demo yang membentangkan spanduk " "Turunkan Harga Minyak Goreng" di hadapan Presiden Joko Widodo saat kunjungan kerja di Jambi dipastikan anggota Koalisi Aksi Menyelamatkan Indonesia (KAMI).

Hal tersebut dikonfirmasi Komite Eksekutif KAMI Radhar Tribaskoro. Orang yang membentangkan spanduk tersebut bernama Muhammad Usman yang tak lain anggota Komite Eksekutif KAMI Provinsi Jambi.

"Kami mengonfirmasi bahwa Bapak Muhammad Usman adalah anggota Komite Eksekutif KAMI Provinsi Jambi," kata Radhar, Sabtu (9/4).


Menurut Radhar, aksi protes yang dilakukan Muhammad Usman itu sejalan dengan semangat dan deklarasi KAMI 18 Agustus 2020.

"KAMI mengapresiasi aksi beliau dan segenap anggota KAMI Jambi karena telah menyuarakan amanat penderitaan rakyat. Tetap berjuang dengan riang gembira," demikian Radhar.

Muhammad Usman sebelumnya membentangkan spanduk "Turunkan Harga Minyak Goreng" saat kunjungan kerja Presiden Jokowi di Pasar Bedug di Kota Jambi, pada Kamis (7/4).

Aksi tersebut makin viral setelah Usman ditangkap aparat TNI dan Paspampres saat membentangkan spanduk di depan rombongan presiden.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

AS Gempur ISIS di Suriah

Minggu, 11 Januari 2026 | 18:14

Aksi Kemanusiaan PDIP di Sumatera Turunkan Tim Kesehatan Hingga Ambulans

Minggu, 11 Januari 2026 | 18:10

Statistik Kebahagiaan di Jiwa yang Rapuh

Minggu, 11 Januari 2026 | 17:52

AS Perintahkan Warganya Segera Tinggalkan Venezuela

Minggu, 11 Januari 2026 | 17:01

Iran Ancam Balas Serangan AS di Tengah Gelombang Protes

Minggu, 11 Januari 2026 | 16:37

Turki Siap Dukung Proyek 3 Juta Rumah dan Pengembangan IKN

Minggu, 11 Januari 2026 | 15:53

Rakernas PDIP Harus Berhitung Ancaman Baru di Jawa Tengah

Minggu, 11 Januari 2026 | 15:22

Rossan Roeslani dan Ferry Juliantono Terpilih Jadi Pimpinan MES

Minggu, 11 Januari 2026 | 15:15

Pertamina Pasok BBM dan LPG Gratis untuk Bantu Korban Banjir Sumatera

Minggu, 11 Januari 2026 | 14:50

Pesan Megawati untuk Gen Z Tekankan Jaga Alam

Minggu, 11 Januari 2026 | 14:39

Selengkapnya