Berita

Sosialisasi Empat Pilar yang digelar MPR RI bertema Pancasila dan Pembangunan Berkelanjutan/Net

Politik

Rano Karno: Pembangunan Berkelanjutan Harus Berdasarkan Keadilan Sosial

KAMIS, 24 MARET 2022 | 20:49 WIB | LAPORAN: DIKI TRIANTO

Pembangunan berkelanjutan harus sesuai dengan empat pilar kebangsaan, yakni Pancasila, UUD 1945, NKRI, dan Bhinneka Tunggal Ika.

Melalui empat pilar tersebut, maka pembangunan yang dilakukan pemerintah akan sejalan dengan apa yang dibutuhkan masyarakat.

"Pembangunan berkelanjutan harus punya dasar, yakni berkeadilan sosial. Jadi harus bermanfaat untuk masyarakat sekitar," kata anggota MPR RI Fraksi PDI Perjuangan, Rano Karno dalam sosialisasi empat pilar bertema "Pancasila dan Pembangunan Berkelanjutan", Kamis (24/3).

Masih dalam acara yang sama, aktivis Lingkar Madani Indonesia, Ray Rangkuti berujar, penerapan nilai-nilai Pancasila dalam pembangunan berkelanjutan wajib dilakukan agar tidak mengabaikan masa depan bangsa.

Sebab bila tidak memperhatikan masa depan, maka pembangunan saat ini sama saja sebagai bentuk kezaliman pemerintah.

"Pembangunan harus memperhatikan lingkungan sekitar, harus dipenuhi kebutuhan fisik dan rohaninya sebagai manusia ber-Pancasila, dan harus memperhatikan lingkungan untuk anak dan cucu kita," kata Ray Rangkuti.

Populer

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Pj Gubernur Jabar Ingin Persiapan Penyelenggaraan Ibadah Haji Sempurna

Kamis, 02 Mei 2024 | 03:58

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

Kantongi Sertifikasi NBTC, Poco F6 Segera Diluncurkan

Sabtu, 04 Mei 2024 | 08:24

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

UPDATE

Menag Cek Persiapan Akhir Layanan Jemaah Haji di Arab Saudi

Selasa, 07 Mei 2024 | 02:05

Baru Kantongi 100 Ribu KTP, Noer Fajriensyah Ngebet Maju Pilgub Jakarta

Selasa, 07 Mei 2024 | 02:02

Politikus Perempuan di DPR Diprediksi Bertambah 10 Orang

Selasa, 07 Mei 2024 | 01:29

PDIP Tancap Gas Godok Nama-Nama Calon di Pilkada 2024

Selasa, 07 Mei 2024 | 01:26

Pemprov DKI Tak Serius Sediakan TPU di Kepulauan Seribu

Selasa, 07 Mei 2024 | 01:00

Subholding Pelindo Siap Kelola Area Pengembangan I Bali Maritime Tourism Hub

Selasa, 07 Mei 2024 | 00:40

Ridwan Kamil-Bima Arya Berpeluang Dipromosikan 3 Parpol Besar di Pilgub Jakarta

Selasa, 07 Mei 2024 | 00:32

DPRD DKI Terus Dorong Program Sekolah Gratis Direalisasikan

Selasa, 07 Mei 2024 | 00:24

Buku "Peta Jalan Petani Cerdas" Panduan Petani Sukses Dunia Akhirat

Senin, 06 Mei 2024 | 23:59

Popularitas Jokowi dan Gibran Tetap Tinggi Tanpa PDIP

Senin, 06 Mei 2024 | 23:11

Selengkapnya