Berita

Gambar tangkapan layar headline surat kabar yang menyoroti soal perang di Ukraina/Net

Dunia

Bertemu di Perbatasan Belarus, Negosiator Ukraina Dorong Gencatan Senjata dengan Rusia

SENIN, 28 FEBRUARI 2022 | 22:56 WIB | LAPORAN: AMELIA FITRIANI

Delegasi Ukraina dan Rusia tengah menjalin perbincangan di wilayah perbatasan Belarusia pada Senin (28/2).

Pada pertemuan tersebut, Ukraina menegaskan keinginannya untuk gencatan senjata dan penarikan pasukan Rusia dari tanah Ukraina.

Dari pihak Ukraina, delegasi yang terlibat dalam negosiasi tersebut antara lain adalah Menteri Pertahanan Oleksiy Reznikov dan Wakil Menteri Luar Negeri Mykola Tochytskyi.


Sementara itu, sebagaimana dikabarkan BBC, dari pihak Ukraina, delegasi yang terlibat dalam negosiasi antara lain adalah Wakil Menteri Pertahanan Rusia Alexander Fomin, penasihat Putin Vladimir Medinsky dan Duta Besar Rusia untuk Belarus Boris Gryzlov.

Ini adalah pertama kali delegasi top kedua negara bertemu setelah langkah militer diambil oleh Rusia terhadap Ukraina pekan lalu.

Belum ada kesepakatan yang dibuat dan umumkan oleh kedua belah pihak.

Namun sejak langkah militer diambil, tidak kurang dari 325 warga sipil Ukraina telah meninggal dunia. 14 di antaranya adalah anak-anak.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Lagi Sakit, Jangan Biarkan Jokowi Terus-terusan Temui Fans

Senin, 12 Januari 2026 | 04:13

Eggi-Damai Dicurigai Bohong soal Bawa Misi TPUA saat Jumpa Jokowi

Senin, 12 Januari 2026 | 04:08

Membongkar Praktik Manipulasi Pegawai Pajak

Senin, 12 Januari 2026 | 03:38

Jokowi Bermanuver Pecah Belah Perjuangan Bongkar Kasus Ijazah

Senin, 12 Januari 2026 | 03:08

Kata Yaqut, Korupsi Adalah Musuh Bersama

Senin, 12 Januari 2026 | 03:04

Sindiran Telak Dokter Tifa Usai Eggi-Damai Datangi Jokowi

Senin, 12 Januari 2026 | 02:35

Jokowi Masih Meninggalkan Jejak Buruk setelah Lengser

Senin, 12 Januari 2026 | 02:15

PDIP Gelar Bimtek DPRD se-Indonesia di Ancol

Senin, 12 Januari 2026 | 02:13

RFCC Complex Perkuat Ketahanan Energi Nasional

Senin, 12 Januari 2026 | 01:37

Awalnya Pertemuan Eggi-Damai dengan Jokowi Diagendakan Rahasia

Senin, 12 Januari 2026 | 01:16

Selengkapnya