Berita

Perbatasan Iran dan Pakistan/Al Jazeera

Dunia

Iran dan Pakistan Sepakat Bentuk Kelompok Kerja Bersama untuk Manajemen Perbatasan

SELASA, 15 FEBRUARI 2022 | 22:49 WIB | LAPORAN: AMELIA FITRIANI

Iran dan Pakistan akan membentuk kelompok kerja bersama untuk menjaga manajemen perbatasan. Kelompok kerja ini juga akan bertanggungjawab soal masalah keamanan, perdagangan dan perjalanan antara kedua negara.

Begitu kata Menteri Dalam Negeri Iran Ahmad Vahidi dalam pernyataannya pada akhir kunjungannya ke Islamabad, Pakistan pada Senin (14/2).

Dia menjelaskan bahwa kedua negara juga sepakat untuk eningkatkan keterlibatan dalam hubungan ekonomi.

“Hubungan Iran-Pakistan, khususnya di bidang ekonomi, harus lebih kuat dan lebih luas,” kata Vahidi, seperti dikabarkan Al Jazeera pada Selasa (15/2).

Selama kunjungan tersebut, Vahidi bertemu dengan mitranya dari Pakistan Sheikh Rasheed Ahmed, Perdana Menteri Pakistan Imran Khan dan panglima militer negara itu Jenderal Qamar Javed Bajwa.

Diplomat Iran itu didampingi Duta Besar Iran untuk Pakistan, Mohammad Ali Hosseini, Komandan Penjaga Perbatasan Iran, Brigadir Jenderal Ahmad Ali Goudarzi, dan atase militer Iran Kolonel Mostafa Ghanbarpour.

Diplomat Iran itu didampingi Duta Besar Iran untuk Pakistan, Mohammad Ali Hosseini, Komandan Penjaga Perbatasan Iran, Brigadir Jenderal Ahmad Ali Goudarzi, dan atase militer Iran Kolonel Mostafa Ghanbarpour.

Pakistan dan Iran berbagi perbatasan sekitar 750 km yang terletak di barat daya Pakistan dan sebelahtenggara Iran. Perbatasan tersebut telah menjadi tempat pertempuran sporadis, dengan patroli perbatasan di kedua sisi menjadi sasaran.

Pada tahun 2018, setidaknya 14 personel keamanan Iran, termasuk pejabat intelijen Korps Pengawal Revolusi Islam Iran, diculik di sepanjang perbatasan. Hal tersebut meningkatkan ketegangan antara kedua negara.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Andre Rosiade Sambangi Bareskrim Polri Usai Nenek Penolak Tambang Ilegal Dipukuli

Senin, 12 Januari 2026 | 14:15

Cuaca Ekstrem Masih Akan Melanda Jakarta

Senin, 12 Januari 2026 | 14:10

Bitcoin Melambung, Tembus 92.000 Dolar AS

Senin, 12 Januari 2026 | 14:08

Sertifikat Tanah Gratis bagi Korban Bencana Bukti Kehadiran Negara

Senin, 12 Januari 2026 | 14:03

KPK Panggil 10 Saksi Kasus OTT Bupati Lampung Tengah Ardito Wijaya

Senin, 12 Januari 2026 | 14:03

Prabowo Terharu dan Bangga Resmikan 166 Sekolah Rakyat di Banjarbaru

Senin, 12 Januari 2026 | 13:52

Kasus Kuota Haji, Komisi VIII Minta KPK Transparan dan Profesional

Senin, 12 Januari 2026 | 13:40

KPK Periksa Pengurus PWNU DKI Jakarta Terkait Dugaan Korupsi Kuota Haji

Senin, 12 Januari 2026 | 13:12

Prabowo Tinjau Sekolah Rakyat Banjarbaru, Ada Fasilitas Smartboard hingga Laptop Persiswa

Senin, 12 Januari 2026 | 13:10

Air Naik hingga Sepinggang, Warga Aspol Pondok Karya Dievakuasi Polisi

Senin, 12 Januari 2026 | 13:04

Selengkapnya