Berita

Ketua Demokrat Aceh, Muslim, usai pembukaan Muscab/RMOLAceh

Politik

Bertekad Usung Cagub pada 2024, Demokrat Aceh Targetkan Raih 13 Kursi DPRA

RABU, 09 FEBRUARI 2022 | 17:52 WIB | LAPORAN: AGUS DWI

Partai Demokrat Aceh punya 2 target besar pada Pemilu 2024 mendatang. Pertama adalah mampu meraih 13 kursi Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Aceh pada pemilihan legislatif (Pileg) 2024.

"Sehingga Partai Demokrat Aceh nanti bisa mengusung calon gubernur dan calon wakil gubernur Aceh pada Pilkada 2024," kata Ketua Dewan Pimpinan Daerah Partai Demokrat Aceh, Muslim, usai membuka Musyawarah Cabang (Muscab) Serentak Partai Demokrat gelombang pertama, dikutip Kantor Berita RMOLAceh, Rabu (9/2).

Muslim menambahkan, untuk Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Kabupaten dan Kota juga menargetkan paling mininal 77 kursi legislatif se-Aceh. Untuk itu, setiap kabupaten dan kota akan terus mengupayakan peningkatan jumlah kursi.


Kemudian, lanjut Muslim, untuk DPR RI daerah pemilihan (dapil) Aceh saat ini sudah memiliki dua kursi. Ke depan Partai Demokrat akan berupaya meraih empat kursi.

Menurut Muslim, keberadaan Partai Demokrat dirasakan manfaatnya oleh masyarakat Aceh. Begitu juga ada kewajiban partai, sesuai arahan ketua umum, untuk memperpanjang dana otonomi khusus Aceh.

"Karena ini suatu amanah yang diberikan oleh masyarakat Aceh yang harus kita perjuangkan untuk perpanjangan dana otonomi khusus," tandas Muslim.

Populer

Mantan Jubir KPK Tessa Mahardhika Lolos Tiga Besar Calon Direktur Penyelidikan KPK

Rabu, 24 Desember 2025 | 07:26

Kejagung Copot Kajari Kabupaten Tangerang Afrillyanna Purba, Diganti Fajar Gurindro

Kamis, 25 Desember 2025 | 21:48

Sarjan Diduga Terima Proyek Ratusan Miliar dari Bupati Bekasi Sebelum Ade Kuswara

Jumat, 26 Desember 2025 | 14:06

Mantan Wamenaker Noel Ebenezer Rayakan Natal Bersama Istri di Rutan KPK

Kamis, 25 Desember 2025 | 15:01

8 Jenderal TNI AD Pensiun Jelang Pergantian Tahun 2026, Ini Daftarnya

Rabu, 24 Desember 2025 | 21:17

Camat Madiun Minta Maaf Usai Bubarkan Bedah Buku ‘Reset Indonesia’

Selasa, 23 Desember 2025 | 04:16

Adik Kakak di Bekasi Ketiban Rezeki OTT KPK

Senin, 22 Desember 2025 | 17:57

UPDATE

Menhub Perketat Izin Berlayar di Labuan Bajo demi Keamanan Wisata Nataru

Kamis, 01 Januari 2026 | 08:15

Nasib Kenaikan Gaji PNS 2026 Ditentukan Hasil Evaluasi Ekonomi Kuartal I

Kamis, 01 Januari 2026 | 07:58

Cahaya Solidaritas di Langit Sydney: Menyongsong 2026 dalam Dekapan Duka dan Harapan

Kamis, 01 Januari 2026 | 07:40

Refleksi Pasar Ekuitas Eropa 2025: Tahun Kebangkitan Menuju Rekor

Kamis, 01 Januari 2026 | 07:13

Bursa Taiwan Cetak Rekor Tertinggi Sepanjang Sejarah Berkat Lonjakan AI

Kamis, 01 Januari 2026 | 07:02

3.846 Petugas Bersihkan Sampah Tahun Baru

Kamis, 01 Januari 2026 | 06:58

Mustahil KPK Berani Sentuh Jokowi dan Keluarganya

Kamis, 01 Januari 2026 | 06:22

Rakyat Sulit Maafkan Kebohongan Jokowi selama 10 Tahun

Kamis, 01 Januari 2026 | 06:03

Pilkada Lewat DPRD Abaikan Nyawa Demokrasi

Kamis, 01 Januari 2026 | 05:45

Korupsi Era Jokowi Berlangsung Terang Benderang

Kamis, 01 Januari 2026 | 05:21

Selengkapnya