Berita

Politisi senior PDI Perjuangan Hendrawan Supratikno/Net

Politik

Hendrawan Supratikno: Jokowi Berani Ambil Risiko, SBY Terkenal Hati-hati

MINGGU, 24 OKTOBER 2021 | 12:27 WIB | LAPORAN: RAIZA ANDINI

Setiap kepemimpinan memiliki coraknya masing-masing. Untuk itu, masyarakat diminta untuk tidak membandingkan antara kepemimpinan Presiden keenam RI Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) dengan Presiden Joko Widodo.

Begitu pesan politisi senior PDI Perjuangan Hendrawan Supratikno ketika berbincang dengan Kantor Berita Politik RMOL, Minggu siang (24/10).

"Tentu setiap pemimpin punya ciri dan gaya berbeda,” kata Hendrawan.


Menurutnya, Presiden Jokowi memiliki latar belakang pengusaha dan kerap mempertimbangkan efek manfaat dan mudharat dalam memimpin negara.

"Pak Jokowi lebih bercorak pendobrak. Jika aspek manfaat-mudarat sudah dihitung, dia berani ambil risiko,” ucapnya.

Sementara SBY berlatar belakang milter, terlalu memikirkan apa saja yang akan dikeluarkannya untuk negara. Sehingga jatuh pada keragu-raguan untuk mengambil sebuah kebijakan.

"SBY terkenal sangat hati-hati lebih menonjol sebagai pemikir. Ditengarai sering ragu-ragu untuk membuat dobrakan, sehingga lawan ideologis pun dipelihara dan diberi ruang bertumbuh,” katanya.

Populer

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

KPK Dikabarkan OTT Walikota Madiun Maidi

Senin, 19 Januari 2026 | 15:23

Aneh! UGM Luluskan Jokowi dengan Transkrip Nilai Amburadul

Minggu, 18 Januari 2026 | 00:35

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Jokowi Sulit Mengelak dari Tuduhan Ijazah Palsu

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:15

UPDATE

Izin Dicabut, Toba Pulp Bongkar Dokumen Penghargaan dari Menteri Raja Juli

Rabu, 21 Januari 2026 | 18:08

Prabowo Hadiri Forum Bisnis dan Investasi di Lancaster House

Rabu, 21 Januari 2026 | 18:04

Bonjowi Desak KIP Hadirkan Jokowi dan Pratikno

Rabu, 21 Januari 2026 | 17:57

15 Anggota Fraksi PDIP DPR Dirotasi, Siapa Saja?

Rabu, 21 Januari 2026 | 17:50

Pramugari Florencia 13 Tahun Jadi Bagian Wings Air

Rabu, 21 Januari 2026 | 17:35

Inggris Setuju Kerja Sama Bangun 1.500 Kapal Ikan untuk Nelayan RI

Rabu, 21 Januari 2026 | 17:31

Bukan Presiden, Perry Warjiyo Akui yang Usul Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI

Rabu, 21 Januari 2026 | 17:30

Wakil Kepala Daerah Dipinggirkan Setelah Pilkada

Rabu, 21 Januari 2026 | 17:22

Konflik Agraria di Kawasan Hutan Tak Bisa Diselesaikan Instan

Rabu, 21 Januari 2026 | 17:20

Krisis Bukan pada Energi, tapi Tata Kelola yang Kreatif

Rabu, 21 Januari 2026 | 16:54

Selengkapnya