Berita

Presiden Joe Biden/Net

Dunia

Presiden Joe Biden Menyetujui Pendanaan 976 Juta Dolar AS untuk Pengungsi Afghanistan di Amerika

SABTU, 23 OKTOBER 2021 | 16:41 WIB | LAPORAN: RENI ERINA

Amerika Serikat siap  menggelontorkan bantuan sebesar 976 juta dolar AS untuk para pengungsi Afghanistan yang saat ini berada dalam perlindungan negara AS.

Presiden Joe Biden telah menyetujui bantuan tersebut, yang ia umumkan pada Jumat (22/10) yang menurutnya telah sesuai dengan Undang-Undang Bantuan Migrasi dan Pengungsi (MRAA).

"Dengan ini saya menentukan, sesuai dengan bagian 2(c)(1) dari Migration and Refugee Assistance Act, bahwa untuk kepentingan nasional negara perlu memberikan bantuan sejumlah 976 dolar AS," katanya seperti dikutip dari AFP.


Uang itu akan digunakan untuk mengatasi krisis migrasi dan kebutuhan tak terduga untuk para pengungsi, termasuk relokasi tambahan bagi yang berisiko.

Sekitar 65.000 warga Afghanistan berhasil dievakuasi pasukan AS pada penarikan Agustus lalu. Gedung Putih sebelumnya mengatakan bahwa pihaknya berharap bisa memukimkan hingga 95.000 warga Afghanistan di AS, yang sebagian besar tiba pada akhir September.

Populer

Mantan Jubir KPK Tessa Mahardhika Lolos Tiga Besar Calon Direktur Penyelidikan KPK

Rabu, 24 Desember 2025 | 07:26

Kejagung Copot Kajari Kabupaten Tangerang Afrillyanna Purba, Diganti Fajar Gurindro

Kamis, 25 Desember 2025 | 21:48

Sarjan Diduga Terima Proyek Ratusan Miliar dari Bupati Bekasi Sebelum Ade Kuswara

Jumat, 26 Desember 2025 | 14:06

Mantan Wamenaker Noel Ebenezer Rayakan Natal Bersama Istri di Rutan KPK

Kamis, 25 Desember 2025 | 15:01

8 Jenderal TNI AD Pensiun Jelang Pergantian Tahun 2026, Ini Daftarnya

Rabu, 24 Desember 2025 | 21:17

Camat Madiun Minta Maaf Usai Bubarkan Bedah Buku ‘Reset Indonesia’

Selasa, 23 Desember 2025 | 04:16

Adik Kakak di Bekasi Ketiban Rezeki OTT KPK

Senin, 22 Desember 2025 | 17:57

UPDATE

Demokrat: Tidak Benar SBY Terlibat Isu Ijazah Palsu Jokowi

Rabu, 31 Desember 2025 | 22:08

Hidayat Humaid Daftar Caketum KONI DKI Setelah Kantongi 85 Persen Dukungan

Rabu, 31 Desember 2025 | 21:57

Redesain Otonomi Daerah Perlu Dilakukan untuk Indonesia Maju

Rabu, 31 Desember 2025 | 21:55

Zelensky Berharap Rencana Perdamaian Bisa Rampung Bulan Depan

Rabu, 31 Desember 2025 | 21:46

Demokrasi di Titik Nadir, Logika "Grosir" Pilkada

Rabu, 31 Desember 2025 | 21:37

Demokrat: Mari Fokus Bantu Korban Bencana, Setop Pengalihan Isu!

Rabu, 31 Desember 2025 | 21:35

Setoran Pajak Jeblok, Purbaya Singgung Perlambatan Ekonomi Era Sri Mulyani

Rabu, 31 Desember 2025 | 21:14

Pencabutan Subsidi Mobil Listrik Dinilai Rugikan Konsumen

Rabu, 31 Desember 2025 | 21:02

DPRD Pastikan Pemerintahan Kota Bogor Berjalan

Rabu, 31 Desember 2025 | 20:53

Refleksi Tahun 2025, DPR: Kita Harus Jaga Lingkungan!

Rabu, 31 Desember 2025 | 20:50

Selengkapnya