Berita

Ilustrasi/Net

Dunia

Dubes Han Zhiqiang: China Janji, Mahasiswa Thailand Jadi yang Pertama Diijinkan Masuk Saat Pintu Dibuka

JUMAT, 22 OKTOBER 2021 | 13:45 WIB | LAPORAN: RENI ERINA

Pemerintah China memastikan bahwa pelajar Thailand akan menjadi yang pertama diizinkan masuk kembali ke negara itu setelah negara tersebut membuka kembali perbatasannya.

Kepastian tersebut disampaikan duta besar China untuk Thailand Han Zhiqiang, saat wawancara bersama media online pada Rabu (20/10).

Seruan mahasiswa Thailand untuk melanjutkan studi mereka di China adalah salah satu topik yang diangkat selama wawancara. Sementara hingga saat ini Beijing belum mengizinkan mahasiswa asing untuk melanjutkan studi mereka di China setelah menutup perbatasan ketika pandemi virus corona pecah pada Maret tahun lalu.


Ditanya apakah mungkin untuk memperkenalkan sistem karantina untuk siswa Thailand, Han mengatakan pihak berwenang China sedang menangani masalah ini.

"Jika pemerintah China siap mengizinkan ratusan ribu mahasiswa internasional untuk kembali, mahasiswa Thailand akan menjadi yang pertama," kata Han, seperti dikutip dari Bangkok Post, Jumat (22/10).

Dalam wawancara tersebut Han juga menjelaskan situasi terkini di China, di mana negara itu saat ini telah menyaksikan kebangkitan infeksi yang terkait dengan kasus impor.

Duta Besar mengatakan lebih banyak tindakan pencegahan diterapkan ke universitas karena risiko penularan terkait dengan mereka memiliki kerumunan besar.

Dia berharap para siswa dapat memahami kebutuhan China untuk memberlakukan pembatasan perjalanan untuk melindungi negara dari lebih banyak wabah.

Lebih dari 30.000 mahasiswa Thailand terdaftar dalam program studi di China, menjadikan mereka kelompok mahasiswa asing terbesar kedua di sana, setelah Korea Selatan.

Populer

Mantan Jubir KPK Tessa Mahardhika Lolos Tiga Besar Calon Direktur Penyelidikan KPK

Rabu, 24 Desember 2025 | 07:26

Kejagung Copot Kajari Kabupaten Tangerang Afrillyanna Purba, Diganti Fajar Gurindro

Kamis, 25 Desember 2025 | 21:48

Sarjan Diduga Terima Proyek Ratusan Miliar dari Bupati Bekasi Sebelum Ade Kuswara

Jumat, 26 Desember 2025 | 14:06

Mantan Wamenaker Noel Ebenezer Rayakan Natal Bersama Istri di Rutan KPK

Kamis, 25 Desember 2025 | 15:01

8 Jenderal TNI AD Pensiun Jelang Pergantian Tahun 2026, Ini Daftarnya

Rabu, 24 Desember 2025 | 21:17

Camat Madiun Minta Maaf Usai Bubarkan Bedah Buku ‘Reset Indonesia’

Selasa, 23 Desember 2025 | 04:16

Adik Kakak di Bekasi Ketiban Rezeki OTT KPK

Senin, 22 Desember 2025 | 17:57

UPDATE

Menhub Perketat Izin Berlayar di Labuan Bajo demi Keamanan Wisata Nataru

Kamis, 01 Januari 2026 | 08:15

Nasib Kenaikan Gaji PNS 2026 Ditentukan Hasil Evaluasi Ekonomi Kuartal I

Kamis, 01 Januari 2026 | 07:58

Cahaya Solidaritas di Langit Sydney: Menyongsong 2026 dalam Dekapan Duka dan Harapan

Kamis, 01 Januari 2026 | 07:40

Refleksi Pasar Ekuitas Eropa 2025: Tahun Kebangkitan Menuju Rekor

Kamis, 01 Januari 2026 | 07:13

Bursa Taiwan Cetak Rekor Tertinggi Sepanjang Sejarah Berkat Lonjakan AI

Kamis, 01 Januari 2026 | 07:02

3.846 Petugas Bersihkan Sampah Tahun Baru

Kamis, 01 Januari 2026 | 06:58

Mustahil KPK Berani Sentuh Jokowi dan Keluarganya

Kamis, 01 Januari 2026 | 06:22

Rakyat Sulit Maafkan Kebohongan Jokowi selama 10 Tahun

Kamis, 01 Januari 2026 | 06:03

Pilkada Lewat DPRD Abaikan Nyawa Demokrasi

Kamis, 01 Januari 2026 | 05:45

Korupsi Era Jokowi Berlangsung Terang Benderang

Kamis, 01 Januari 2026 | 05:21

Selengkapnya