Berita

Keluarga korban kebakaran Lapas mendatangi posko crisis center untuk diangkut ke RS Polri melihat jenazah keluarganya/RMOL

Nusantara

Simak, Ini Identitas Warga Binaan Korban Kebakaran Lapas yang Dirawat di RSUD Tangerang

RABU, 08 SEPTEMBER 2021 | 14:08 WIB | LAPORAN: IDHAM ANHARI

Sebanyak 41 warga binaan Lapas Kelas 1 Tangerang tewas akibat kebakaran hebat yang terjadi sekitar pukul 01.50 dini hari tadi.

Kabag Humas dan Protokol Dirjen PAS Rika Aprianti mengatakan, sebanyak 8 orang warga binaan terpaksa dilarikan ke Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kota Tangerang guna mendapat perawatan.

"Delapan orang dirujuk ke RSUD Kota Tangerang. Dalam perjalanan menuju rumah sakit," kata Rika kepada wartawan di Jakarta, Rabu (8/9).

Adapun identitas korban kebakaran yang dibawa ke RSUD antara lain Nasrudin bin Zakaria, Hadiyanto bin ramli, Iwan Setiawan als wanted bin wagiyo, Tino Yuliarto bin Suharto, Timothy Jaya bin Siswanto, Mardani alias Dani bin M. Nur, Hariyanto alias Bule bin Ramli dan Adam Maulana bin Yusuf Hendra.

"Kami membuka informasi seluas-luasnya kepada keluarga warga binaan yang ingin mengetahui kondisi dari keluaraganya yang sedang menjalankan pidana di Lapas Kelas 1 Tangerang dengan nomer Crisis Center 081383557758," pungka Rika.

Populer

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

Pj Gubernur Jabar Ingin Persiapan Penyelenggaraan Ibadah Haji Sempurna

Kamis, 02 Mei 2024 | 03:58

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Telkom Buka Suara Soal Tagihan ‘Telepon Tidur’ Rp9 Triliun Pertahun

Kamis, 25 April 2024 | 21:18

UPDATE

Lanal Banten dan Stakeholder Berjibaku Padamkan Api di Kapal MT. Gebang

Minggu, 05 Mei 2024 | 19:55

Indonesia Tetapkan 5,5 Juta Hektare Kawasan Konservasi untuk Habitat Penyu

Minggu, 05 Mei 2024 | 19:41

Kepercayaan Global Terus Meningkat pada Dunia Pelayaran Indonesia

Minggu, 05 Mei 2024 | 19:27

TNI AU Distribusikan Bantuan Korban Banjir di Sulsel Pakai Helikopter

Minggu, 05 Mei 2024 | 19:05

Taruna Jadi Korban Kekerasan, Alumni Minta Ketua STIP Mundur

Minggu, 05 Mei 2024 | 18:42

Gerindra Minta Jangan Adu Domba Relawan dan TKN

Minggu, 05 Mei 2024 | 18:19

Ketua Alumni Akpol 91 Lepas Purna Bhakti 13 Anggota

Minggu, 05 Mei 2024 | 17:52

Jadi Lokasi Mesum, Satpol PP Bangun Posko Keamanan di RTH Tubagus Angke

Minggu, 05 Mei 2024 | 17:24

Perbenihan Nasional Ikan Nila Diperluas untuk Datangkan Cuan

Minggu, 05 Mei 2024 | 16:59

Komandan KRI Diponegoro-365 Sowan ke Pimpinan AL Cyprus

Minggu, 05 Mei 2024 | 16:52

Selengkapnya