Berita

PM Kanada Justrin Trudeau/Net

Dunia

Justin Trudeau Banjir Serangan di Debat Pemilihan Kanada

JUMAT, 03 SEPTEMBER 2021 | 15:00 WIB | LAPORAN: RENI ERINA

Pemilu Kanada semakin menunjukkan keseruannya saat memasuki ajang debat pertama. Pada Kamis (2/9), Perdana Menteri Kanada Justin Trudeau mencurahkan segala daya untuk membahas dampak pandemi Covid-19, dan mengecam penantang utamanya, pemimpin Konservatif Erin O'Toole.

Debat berbahasa Prancis itu berlangsung kurang dari tiga minggu sebelum pemilihan. Trudeau, si anak emas dalam peta perpolitikan Kanada berhadapan dengan O'Toole, yang mengejar tipis angkanya dalam jajak pendapat baru-baru ini.

Debat pertama membahas soal penanganan Covid-19, penitipan anak, perpajakan dan ekonomi, minyak dan perubahan iklim, kekerasan senjata, dan rasisme.


Selama debat, Trudeau menghadapi kritikan tajam karena menyerukan pemilihan cepat, hanya 18 bulan setelah pemilihan umum terakhir, dengan alasan negara itu perlu mandat baru diperlukan untuk mengarahkan bangsa keluar dari pandemi.

"Kita harus memberi orang Kanada pilihan," ujar Trudeau menjawab kritikan itu.

Partai Liberal mengadakan pemilihan sementara dalam jajak pendapat, berharap untuk mendapatkan kembali mayoritas di House of Commons, tetapi Trudeau tersandung dalam dua minggu pertama kampanye.

Hanya sedikit yang menginginkan pemilihan sekarang, ketika orang Kanada baru mulai keluar dari penguncian pandemi tahun lalu untuk kembali ke kantor dan mengirim anak-anak mereka kembali ke sekolah, menurut O'Toole.

"Sekarang bukan waktu yang tepat untuk pemilihan," kata O'Toole, seperti dikutip dari AFP. Ia menuduh Trudeau menempatkan kepentingannya sendiri di atas kepentingan Kanada.

Populer

Mantan Jubir KPK Tessa Mahardhika Lolos Tiga Besar Calon Direktur Penyelidikan KPK

Rabu, 24 Desember 2025 | 07:26

Kejagung Copot Kajari Kabupaten Tangerang Afrillyanna Purba, Diganti Fajar Gurindro

Kamis, 25 Desember 2025 | 21:48

Sarjan Diduga Terima Proyek Ratusan Miliar dari Bupati Bekasi Sebelum Ade Kuswara

Jumat, 26 Desember 2025 | 14:06

Mantan Wamenaker Noel Ebenezer Rayakan Natal Bersama Istri di Rutan KPK

Kamis, 25 Desember 2025 | 15:01

8 Jenderal TNI AD Pensiun Jelang Pergantian Tahun 2026, Ini Daftarnya

Rabu, 24 Desember 2025 | 21:17

Camat Madiun Minta Maaf Usai Bubarkan Bedah Buku ‘Reset Indonesia’

Selasa, 23 Desember 2025 | 04:16

Adik Kakak di Bekasi Ketiban Rezeki OTT KPK

Senin, 22 Desember 2025 | 17:57

UPDATE

Menhub Perketat Izin Berlayar di Labuan Bajo demi Keamanan Wisata Nataru

Kamis, 01 Januari 2026 | 08:15

Nasib Kenaikan Gaji PNS 2026 Ditentukan Hasil Evaluasi Ekonomi Kuartal I

Kamis, 01 Januari 2026 | 07:58

Cahaya Solidaritas di Langit Sydney: Menyongsong 2026 dalam Dekapan Duka dan Harapan

Kamis, 01 Januari 2026 | 07:40

Refleksi Pasar Ekuitas Eropa 2025: Tahun Kebangkitan Menuju Rekor

Kamis, 01 Januari 2026 | 07:13

Bursa Taiwan Cetak Rekor Tertinggi Sepanjang Sejarah Berkat Lonjakan AI

Kamis, 01 Januari 2026 | 07:02

3.846 Petugas Bersihkan Sampah Tahun Baru

Kamis, 01 Januari 2026 | 06:58

Mustahil KPK Berani Sentuh Jokowi dan Keluarganya

Kamis, 01 Januari 2026 | 06:22

Rakyat Sulit Maafkan Kebohongan Jokowi selama 10 Tahun

Kamis, 01 Januari 2026 | 06:03

Pilkada Lewat DPRD Abaikan Nyawa Demokrasi

Kamis, 01 Januari 2026 | 05:45

Korupsi Era Jokowi Berlangsung Terang Benderang

Kamis, 01 Januari 2026 | 05:21

Selengkapnya