Berita

Vaksin Covid-19/Net

Dunia

Korsel Siap Produksi 1 Miliar Dosis Vaksin Covid-19 mRNA

SENIN, 05 JULI 2021 | 11:22 WIB | LAPORAN: SARAH MEILIANA GUNAWAN

Korea Selatan dilaporkan tengah melakukan negosiasi dengan sejumlah pengembang vaksin Covid-19 metode mRNA untuk memproduksi 1 miliar dosis sesegera mungkin.

Di antara pengembang vaksin yang berada dalam tahap pembicaraan adalah Pfizer-BioNTech dan Moderna. Korea Selatan sendiri telah memiliki kesepakatan untuk memproduksi tiga vaksin Covid-19 yang dikembangkan AstraZeneca-Oxford University, Novavax, dan Rusia.

"Kami telah sering mengadakan pembicaraan dengan perusahaan farmasi besar untuk memproduksi vaksin mRNA," ujar Direktur Jenderal Komite Pusat Vaksin Global Kementerian Kesehatan Lee Kang-ho, seperti dikutip Reuters, Senin (5/7).


Jika rencana tersebut disepakati, maka produksi dari Korea Selatan akan meringankan pasokan global, terutama di Asia.

"Hanya ada beberapa pengembang vaksin mRNA, Pfizer, Moderna, CureVac, dan BioNTech. Jadi ada batasan berapa banyak yang dapat mereka produksi untuk memenuhi permintaan global. Korea Selatan ingin membantu dengan menawarkan fasilitas dan sumber daya manusia yang terampil, " jelas Lee.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Lagi Sakit, Jangan Biarkan Jokowi Terus-terusan Temui Fans

Senin, 12 Januari 2026 | 04:13

Eggi-Damai Dicurigai Bohong soal Bawa Misi TPUA saat Jumpa Jokowi

Senin, 12 Januari 2026 | 04:08

Membongkar Praktik Manipulasi Pegawai Pajak

Senin, 12 Januari 2026 | 03:38

Jokowi Bermanuver Pecah Belah Perjuangan Bongkar Kasus Ijazah

Senin, 12 Januari 2026 | 03:08

Kata Yaqut, Korupsi Adalah Musuh Bersama

Senin, 12 Januari 2026 | 03:04

Sindiran Telak Dokter Tifa Usai Eggi-Damai Datangi Jokowi

Senin, 12 Januari 2026 | 02:35

Jokowi Masih Meninggalkan Jejak Buruk setelah Lengser

Senin, 12 Januari 2026 | 02:15

PDIP Gelar Bimtek DPRD se-Indonesia di Ancol

Senin, 12 Januari 2026 | 02:13

RFCC Complex Perkuat Ketahanan Energi Nasional

Senin, 12 Januari 2026 | 01:37

Awalnya Pertemuan Eggi-Damai dengan Jokowi Diagendakan Rahasia

Senin, 12 Januari 2026 | 01:16

Selengkapnya