Berita

Ilustrasi/Net

Dunia

Varian Delta Menyebar Pada Senin Di Beberapa Kota Di Australia

SENIN, 28 JUNI 2021 | 14:47 WIB | LAPORAN: RENI ERINA

RMOL Beberapa wilayah di Australia mulai memberlakukan pembatasan Covid-19 seiring dengan kasus baru yang bermunculan pada Senin (28/6) yang memicu kekhawatiran otoritas setempat.

Australia termasuk negara yang berhasil menekan pandemi Covid-19. Namun, varian baru Covid mulai mewabah di empat wilayah, antara lain Brisbane, Darwin, Perth, dan Sydney.

Empat wilayah itu telah melaporkan kasus baru varian Delta yang sangat menular, yang pertama kali muncul di India dan telah menyebar di Australia, seperti dikutip dari AFP.


Sydney menjadi kota dengan kasus tertinggi, di mana 130 orang dinyatakan positif Covid-19 sejak seorang awak penerbangan internasional didiagnosis positif pada pertengahan Juni.

Penguncian 48 jam di Darwin dan sekitarnya, yang akan berakhir Selasa, diperpanjang hingga Jumat setelah klaster yang terkait dengan tambang emas pedalaman bertambah menjadi tujuh kasus.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

AS Gempur ISIS di Suriah

Minggu, 11 Januari 2026 | 18:14

Aksi Kemanusiaan PDIP di Sumatera Turunkan Tim Kesehatan Hingga Ambulans

Minggu, 11 Januari 2026 | 18:10

Statistik Kebahagiaan di Jiwa yang Rapuh

Minggu, 11 Januari 2026 | 17:52

AS Perintahkan Warganya Segera Tinggalkan Venezuela

Minggu, 11 Januari 2026 | 17:01

Iran Ancam Balas Serangan AS di Tengah Gelombang Protes

Minggu, 11 Januari 2026 | 16:37

Turki Siap Dukung Proyek 3 Juta Rumah dan Pengembangan IKN

Minggu, 11 Januari 2026 | 15:53

Rakernas PDIP Harus Berhitung Ancaman Baru di Jawa Tengah

Minggu, 11 Januari 2026 | 15:22

Rossan Roeslani dan Ferry Juliantono Terpilih Jadi Pimpinan MES

Minggu, 11 Januari 2026 | 15:15

Pertamina Pasok BBM dan LPG Gratis untuk Bantu Korban Banjir Sumatera

Minggu, 11 Januari 2026 | 14:50

Pesan Megawati untuk Gen Z Tekankan Jaga Alam

Minggu, 11 Januari 2026 | 14:39

Selengkapnya