Berita

Abraham Samad dengan Novel Baswedan dalam satu kesempatan/Net

Politik

Sejak KPK Dipimpin Abraham Samad ICW Dapat Hak Istimewa, Gimana Era Firli Bahuri?

RABU, 23 JUNI 2021 | 17:33 WIB | LAPORAN: IDHAM ANHARI

Direktur Eksekutif Studi Demokrasi Rakyat (SDR) Hari Purwanto mengungkap adanya hak istimewa alias previlege terhadap LSM Indonesia Corruption Watch (ICW) saat Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mulai dipimpin oleh Abraham Samad.

Setidaknya, kata Hari, keistimewaan itu antara lain uang hibah asing yang diberikan KPK langsung kepada ICW sejak tahun 2010 hingga 2014 dengan nilai sebesar 1.474.974.795 atau Rp 1,4 miliar. ICW sendiri mengakui uang hibah asing yang dialirkan oleh KPK itu merupakan bentuk kerjasama KPK dengan United Nations Office on Drugs and Crime (UNDOC).

"ICW mendapat previlege (hak istimewa) saat KPK dipimpin Abraham Samad. Pengakuan ICW soal adanya uang hibah asing itu membantah pernyataan ICW bahwa selama ini tidak pernah mendapatkan dana sepeserpun dari KPK," kata Hari kepada Kantor Berita Politik RMOL, Rabu (23/6).


Dengan fakta-fakta yang juga telah diakui sendiri oleh ICW, Hari kemudian memaklumi kerasnya LSM tersebut terhadap pimpinan KPK yang baru di bawah komando Firli Bahuri selama ini.

"Pernyataan sebagai masyarakat awam. Apakah Firli Bahuri sebagai Ketua KPK tidak memberikan persetujuannya kepada ICW untuk menjalankan lagi program UNODC untuk periode berikutnya?" pungkas Hari Purwanto.

  

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Lagi Sakit, Jangan Biarkan Jokowi Terus-terusan Temui Fans

Senin, 12 Januari 2026 | 04:13

Eggi-Damai Dicurigai Bohong soal Bawa Misi TPUA saat Jumpa Jokowi

Senin, 12 Januari 2026 | 04:08

Membongkar Praktik Manipulasi Pegawai Pajak

Senin, 12 Januari 2026 | 03:38

Jokowi Bermanuver Pecah Belah Perjuangan Bongkar Kasus Ijazah

Senin, 12 Januari 2026 | 03:08

Kata Yaqut, Korupsi Adalah Musuh Bersama

Senin, 12 Januari 2026 | 03:04

Sindiran Telak Dokter Tifa Usai Eggi-Damai Datangi Jokowi

Senin, 12 Januari 2026 | 02:35

Jokowi Masih Meninggalkan Jejak Buruk setelah Lengser

Senin, 12 Januari 2026 | 02:15

PDIP Gelar Bimtek DPRD se-Indonesia di Ancol

Senin, 12 Januari 2026 | 02:13

RFCC Complex Perkuat Ketahanan Energi Nasional

Senin, 12 Januari 2026 | 01:37

Awalnya Pertemuan Eggi-Damai dengan Jokowi Diagendakan Rahasia

Senin, 12 Januari 2026 | 01:16

Selengkapnya