Berita

Direktur Eksekutif CISA, Herry Mendrofa/Net

Politik

Bukan Perkara Receh, Potensi Kerugian Penanganan Pandemi Adalah Peringatan Buat Jokowi

RABU, 23 JUNI 2021 | 15:51 WIB | LAPORAN: RAIZA ANDINI

Temuan potensi kerugian negara yang diungkap Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) dalam penanganan pandemi Covid-19 tak bisa dianggap sepele. Terlebih dalam temuan BPK, negara ditaksir merugi hingga Rp 2,94 triliun pada semester II-2020.

"Bisa dikatakan ini warning bagi Jokowi dan jajarannya. Potensi kerugian negara yang mencapai Rp 2 triliun tidak boleh dianggap biasa saja,” tegas Direktur Eksekutif CISA, Herry Mendrofa kepada Kantor Berita Politik RMOL, Rabu (23/6).

Ia berpandangan, potensi kerugian tersebut terjadi karena kalkulasi manajemen risiko yang dilakukan pemerintah belum tepat.


Ditambah lagi, sejak awal pandemi sudah memicu kepanikan dan imbasnya memengaruhi kesiapan pemerintah pusat dalam meminimalisasi implikasi Covid-19.

"Sejak awal stakeholders pada panik. Silang pendapat antara pemerintah pusat dan daerah tak terhindarkan dalam menentukan pilihan kebijakan yang dirasa tepat. Akhirnya, harmonisasi percepatan penanggulangan pandemi pun lambat dan sering tidak sinkron,” tuturnya.

Oleh karenanya, saat ini ia meminta kepada pemerintah untuk melakukan introspeksi, sekaligus membenahi tim penanganan Covid-19 dan pemulihan ekonomi nasional yang dibentuk.

Populer

Mantan Jubir KPK Tessa Mahardhika Lolos Tiga Besar Calon Direktur Penyelidikan KPK

Rabu, 24 Desember 2025 | 07:26

Kejagung Copot Kajari Kabupaten Tangerang Afrillyanna Purba, Diganti Fajar Gurindro

Kamis, 25 Desember 2025 | 21:48

Sarjan Diduga Terima Proyek Ratusan Miliar dari Bupati Bekasi Sebelum Ade Kuswara

Jumat, 26 Desember 2025 | 14:06

Mantan Wamenaker Noel Ebenezer Rayakan Natal Bersama Istri di Rutan KPK

Kamis, 25 Desember 2025 | 15:01

8 Jenderal TNI AD Pensiun Jelang Pergantian Tahun 2026, Ini Daftarnya

Rabu, 24 Desember 2025 | 21:17

Camat Madiun Minta Maaf Usai Bubarkan Bedah Buku ‘Reset Indonesia’

Selasa, 23 Desember 2025 | 04:16

Adik Kakak di Bekasi Ketiban Rezeki OTT KPK

Senin, 22 Desember 2025 | 17:57

UPDATE

BSI Tutup 2025 dengan Syukur dan Spirit Kemanusiaan

Kamis, 01 Januari 2026 | 18:11

KUHP Baru Hambat Penuntasan Pelanggaran HAM Berat

Kamis, 01 Januari 2026 | 18:10

TNI AL Gercep Selamatkan Awak Speedboat Tenggelam di Perairan Karimun

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:58

BNPB Laporkan 1.050 Huntara Selesai Dibangun di Aceh

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:55

Indonesia Menjadi Presiden HAM PBB: Internasionalisme Indonesia 2.O

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:51

Prabowo Ungkap Minat Swasta Manfaatkan Endapan Lumpur Bencana Aceh

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:46

YLBHI: Pasal-pasal di KUHP Baru Ancam Kebebasan Berpendapat

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:39

Satgas Pemulihan Bencana Harus Hadir di Lapangan Bukan Sekadar Ruang Rapat

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:19

Saatnya Indonesia Mengubah Cara Mengelola Bencana

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:11

Purbaya Klaim Ekonomi Membaik, Tak Ada Lagi Demo di Jalan

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:11

Selengkapnya