Berita

Ketua Umum DPP Partai Gerindra, Prabowo Subianto/Net

Politik

Pengamat: Didorong Nyapres Lagi, Suara Prabowo Segitu-gitu Saja

JUMAT, 21 MEI 2021 | 17:40 WIB | LAPORAN: FAISAL ARISTAMA

Meski memiliki elektabiltas tertinggi di berbagai lembaga survei, jalan Ketua Umum Partai Gerindra, Prabowo Subianto menuju Pilpres 2024, tidak akan mulus.

Demikian disampaikan pengamat politik, Abdul Hamid menanggapi sikap pengurus DPC Partai Gerindra se-Sumatera Utara yang mendukung Prabowo kembali maju sebagai calon presiden pada pilpres mendatang.

"Walaupun secara elektoral masih tertinggi di berbagai survei, tapi saya kira tidak akan mudah juga bagi Prabowo untuk memenangkan kontestasi pada pilpres nanti," ujar Cak Hamid sapaan akrab Direktur Visi Indonesia Strategis itu, Jumat (21/5).

"Karena elektoral ini masih bersifat semu dan wajar," lanjut Cak Hamid kepada Kantor Berita Politik RMOL.

Sementara kandidat lain yang juga cukup menjanjikan, diyakini masih bisa meningkatkan popularitas dan elektabilitas.

"Kandidat yang lain belum sosialisasi secara masif, atau kasarnya belum nyapres apalagi berkali-kali, sehingga belum dikenal banyak oleh khalayak," imbuh Cak Hamid.

Hemat dia, kalau Prabowo tetap memaksakan diri maju, maka mau tidak mau harus berusaha lebih keras lagi, serta merubah stategi yang ada.

"Karena pemilih pasti (awal) Prabowo sudah terukur sebelumnya, angkanya segitu-gitu daja. Belum lagi digerus kelompok Islam yang kecewa karena menelantarkan FPI dan sebagainya," ucap Cak Hamid.

Populer

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Pj Gubernur Jabar Ingin Persiapan Penyelenggaraan Ibadah Haji Sempurna

Kamis, 02 Mei 2024 | 03:58

Telkom Buka Suara Soal Tagihan ‘Telepon Tidur’ Rp9 Triliun Pertahun

Kamis, 25 April 2024 | 21:18

UPDATE

Misi Dagang ke Maroko Catatkan Transaksi Potensial Rp276 Miliar

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:51

Zita Anjani Bagi-bagi #KopiuntukPalestina di CFD Jakarta

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:41

Bapanas: Perlu Mental Berdikari agar Produk Dalam Negeri Dapat Ditingkatkan

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:33

Sadiq Khan dari Partai Buruh Terpilih Kembali Jadi Walikota London

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:22

Studi Privat Dua Hari di Taipei, Perdalam Teknologi Kecantikan Terbaru

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:14

Kekuasaan Terlalu Besar Cenderung Disalahgunakan

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:09

Demi Demokrasi Sehat, PKS Jangan Gabung Prabowo-Gibran

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:04

Demonstran Pro-Palestina Lakukan Protes di Acara Wisuda Universitas Michigan

Minggu, 05 Mei 2024 | 08:57

Presidential Club Patut Diapresiasi

Minggu, 05 Mei 2024 | 08:37

PKS Tertarik Bedah Ide Prabowo Bentuk Klub Presiden

Minggu, 05 Mei 2024 | 08:11

Selengkapnya