Berita

Aktivis Rocky Gerung

Politik

Rocky Gerung Ragu, Presiden Jokowi Bisa Sampai 2024

KAMIS, 20 MEI 2021 | 21:04 WIB | LAPORAN: IDHAM ANHARI

Aktivis dan pengamat politik Rocky Gerung mengaku ragu, kalau pemerintahan Presiden Joko Widodo bisa bertahan sampai Pemilu 2024 yang akan datang. Ada beberapa indikator keraguan yang diyakini Rocky mampu membuat Jokowi jatuh di tengah jalan.

"Kondisi kita hari ini, hutang 10 ribu triliun sebentar lagi tercapai, pembelahan sosial, korupsi makin brutal. Tax ratio mengkhawatirkan. Jadi apa yang harus diyakini kalau rezim ini bisa bertahan sampai 2024," kata Rocky saat menjadi pembicara diskusi "Merawat Reformasi" yang diselenggarakan Partai Ummat, Kamis malam (20/5).

Disisi lain, Rocky juga khawatir terhadap pemimpin alias Presiden Indonesia ke depan. Pasalnya, beban sangat berat harus ditanggung dampak dari kepemimpinan Joko Widodo selama dua periode.


"Jokowi membawa beban berat bagi presiden selanjutnya," tandas Rocky.

Ahli filsafat ini kemudian memberikan saran kepada Partai Ummat agar bisa membaca momentum perubahan politik yang diprediksi terjadi sebelum tahun 2024 yang akan datang.

"Bila perubahan politik terjadi tidak di 2024, apa yang harus dilakukan. Semoga Partai Ummat bisa membaca tanda-tanda alam," demikian Rocky.


Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Lagi Sakit, Jangan Biarkan Jokowi Terus-terusan Temui Fans

Senin, 12 Januari 2026 | 04:13

Eggi-Damai Dicurigai Bohong soal Bawa Misi TPUA saat Jumpa Jokowi

Senin, 12 Januari 2026 | 04:08

Membongkar Praktik Manipulasi Pegawai Pajak

Senin, 12 Januari 2026 | 03:38

Jokowi Bermanuver Pecah Belah Perjuangan Bongkar Kasus Ijazah

Senin, 12 Januari 2026 | 03:08

Kata Yaqut, Korupsi Adalah Musuh Bersama

Senin, 12 Januari 2026 | 03:04

Sindiran Telak Dokter Tifa Usai Eggi-Damai Datangi Jokowi

Senin, 12 Januari 2026 | 02:35

Jokowi Masih Meninggalkan Jejak Buruk setelah Lengser

Senin, 12 Januari 2026 | 02:15

PDIP Gelar Bimtek DPRD se-Indonesia di Ancol

Senin, 12 Januari 2026 | 02:13

RFCC Complex Perkuat Ketahanan Energi Nasional

Senin, 12 Januari 2026 | 01:37

Awalnya Pertemuan Eggi-Damai dengan Jokowi Diagendakan Rahasia

Senin, 12 Januari 2026 | 01:16

Selengkapnya