Berita

Petugas melakukan pemeriksaan di check point penyekatan saat larangan mudik lebaran 2020/Net

Presisi

Hari Pertama Penyekatan, 725 Kendaraan Diputarbalik Polisi

KAMIS, 06 MEI 2021 | 21:34 WIB | LAPORAN: IDHAM ANHARI

Direktur Lalu Lintas (Dirlantas) Polri Kombes Sambodo Purnomo Yugo menyampaikan, pihaknya memutarbalikan 725 kendaraan yang kedapatan ingin melakukan mudik. Ratusan kendaraan itu terjaring razia di lokasi penyekatan, pada Kamis (6/5) pukul 24.00 WIB hingga 06.00 WIB.

Sambodo mengatakan, mayoritas kendaraan yang diputar balik akan mengarah ke wilayah Jawa Barat, Jawa Tengah, hingga beberapa kota lainnya.

"Ada yang ke Jabar, Jateng, hampir semua kota ada," kata Sambodo.

Dari jumlah kendaraan yang diputarbalikkan, Sambodo merinci, sebanyak 317 kendaraan diputar balik di GT Cikarang Barat. Di antaranya 233 kendaraan pribadi dan 84 kendaraan umum.

Sementara di GT Cikupa, ada 408 yang terdiri dari 359 kendaraan pribadi dan 49 angkutan umum. Semuanya diminta putar balik.

Setelah pemerintah resmi mengeluarkan kebijakan larangan mudik, pihak Kepolisian kemudian melakukan penyekatan yang mulai berlaku tanggal 6-17 Mei 2021 yang akan datang, hal ini dilakukan sebagai upaya menekan laju penularan Covid-19.






Populer

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Pj Gubernur Jabar Ingin Persiapan Penyelenggaraan Ibadah Haji Sempurna

Kamis, 02 Mei 2024 | 03:58

Kantongi Sertifikasi NBTC, Poco F6 Segera Diluncurkan

Sabtu, 04 Mei 2024 | 08:24

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

Ketua Alumni Akpol 91 Lepas Purna Bhakti 13 Anggota

Minggu, 05 Mei 2024 | 17:52

UPDATE

Menag Cek Persiapan Akhir Layanan Jemaah Haji di Arab Saudi

Selasa, 07 Mei 2024 | 02:05

Baru Kantongi 100 Ribu KTP, Noer Fajriensyah Ngebet Maju Pilgub Jakarta

Selasa, 07 Mei 2024 | 02:02

Politikus Perempuan di DPR Diprediksi Bertambah 10 Orang

Selasa, 07 Mei 2024 | 01:29

PDIP Tancap Gas Godok Nama-Nama Calon di Pilkada 2024

Selasa, 07 Mei 2024 | 01:26

Pemprov DKI Tak Serius Sediakan TPU di Kepulauan Seribu

Selasa, 07 Mei 2024 | 01:00

Subholding Pelindo Siap Kelola Area Pengembangan I Bali Maritime Tourism Hub

Selasa, 07 Mei 2024 | 00:40

Ridwan Kamil-Bima Arya Berpeluang Dipromosikan 3 Parpol Besar di Pilgub Jakarta

Selasa, 07 Mei 2024 | 00:32

DPRD DKI Terus Dorong Program Sekolah Gratis Direalisasikan

Selasa, 07 Mei 2024 | 00:24

Buku "Peta Jalan Petani Cerdas" Panduan Petani Sukses Dunia Akhirat

Senin, 06 Mei 2024 | 23:59

Popularitas Jokowi dan Gibran Tetap Tinggi Tanpa PDIP

Senin, 06 Mei 2024 | 23:11

Selengkapnya