Berita

Guru Besar Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia (FKUI), Prof. Zubairi Djoerban/Net

Nusantara

Dukung UAS Galang Patungan Beli Kapal Pengganti KRI Nanggala, Gurubesar FKUI: Itu Bentuk Patriotisme Dan Koreksi Ke Negara

RABU, 28 APRIL 2021 | 02:53 WIB | LAPORAN: AHMAD SATRYO

Inisiatif dai kondang asal Riau, Ustadz Abdul Somad, menggalang dana untuk membeli kapal selam pengganti KRI Nanggala-402 yang tenggelam di Perairan Bali Utara terus mendapat dukungan dari banyak pihak.

Salah satunya disampaikan Gurubesar Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia (FKUI), Prof. Zubairi Djoerban, dalam akun Twitter pribadinya, Selasa (27/4).

"Inisiasi patungan beli kapal selam layak didukung," kicau sosok yang senang disapa Prof. Beri ini.


Dalam postingannya, Ketua Satuan Tugas (Satgas) Covid-19 Pegurus Besar Ikatan Dokter Indonesia (PB IDI) ini juga mencoba menyampaikan makna di balik gagasan pendakwah yang kerap disapa UAS itu.

"Bukan soal cukup atau enggaknya nominal yang terkumpul. Tapi soal semangat patriotisme dan koreksi terhadap negara," ungkapnya.

Lebih lanjut, Zubairi Djoerban memaparkan hal serupa yang pernah terjadi dalam sejarah Indonesia. Di mana, terdapat warga di Aceh yang menggalang dana untuk membeli alat transportasi udara, yakni pesawat.

"Sebagai pengingat, rakyat Aceh pernah patungan untuk beli pesawat yang menjadi cikal bakal Garuda Indonesia," tutupnya.

Populer

Mantan Jubir KPK Tessa Mahardhika Lolos Tiga Besar Calon Direktur Penyelidikan KPK

Rabu, 24 Desember 2025 | 07:26

Kejagung Copot Kajari Kabupaten Tangerang Afrillyanna Purba, Diganti Fajar Gurindro

Kamis, 25 Desember 2025 | 21:48

Sarjan Diduga Terima Proyek Ratusan Miliar dari Bupati Bekasi Sebelum Ade Kuswara

Jumat, 26 Desember 2025 | 14:06

Mantan Wamenaker Noel Ebenezer Rayakan Natal Bersama Istri di Rutan KPK

Kamis, 25 Desember 2025 | 15:01

8 Jenderal TNI AD Pensiun Jelang Pergantian Tahun 2026, Ini Daftarnya

Rabu, 24 Desember 2025 | 21:17

Camat Madiun Minta Maaf Usai Bubarkan Bedah Buku ‘Reset Indonesia’

Selasa, 23 Desember 2025 | 04:16

Adik Kakak di Bekasi Ketiban Rezeki OTT KPK

Senin, 22 Desember 2025 | 17:57

UPDATE

Menhub Perketat Izin Berlayar di Labuan Bajo demi Keamanan Wisata Nataru

Kamis, 01 Januari 2026 | 08:15

Nasib Kenaikan Gaji PNS 2026 Ditentukan Hasil Evaluasi Ekonomi Kuartal I

Kamis, 01 Januari 2026 | 07:58

Cahaya Solidaritas di Langit Sydney: Menyongsong 2026 dalam Dekapan Duka dan Harapan

Kamis, 01 Januari 2026 | 07:40

Refleksi Pasar Ekuitas Eropa 2025: Tahun Kebangkitan Menuju Rekor

Kamis, 01 Januari 2026 | 07:13

Bursa Taiwan Cetak Rekor Tertinggi Sepanjang Sejarah Berkat Lonjakan AI

Kamis, 01 Januari 2026 | 07:02

3.846 Petugas Bersihkan Sampah Tahun Baru

Kamis, 01 Januari 2026 | 06:58

Mustahil KPK Berani Sentuh Jokowi dan Keluarganya

Kamis, 01 Januari 2026 | 06:22

Rakyat Sulit Maafkan Kebohongan Jokowi selama 10 Tahun

Kamis, 01 Januari 2026 | 06:03

Pilkada Lewat DPRD Abaikan Nyawa Demokrasi

Kamis, 01 Januari 2026 | 05:45

Korupsi Era Jokowi Berlangsung Terang Benderang

Kamis, 01 Januari 2026 | 05:21

Selengkapnya