Berita

Menteri Kesehatan RI Budi Gunadi Sadikin/Net

Politik

Menkes Budi Ingin Perdebatan Vaksin Nusantara Dibawa Ke Tataran Ilmiah, Bukan Politik

SENIN, 19 APRIL 2021 | 08:55 WIB | LAPORAN: WIDIAN VEBRIYANTO

Perdebatan mengenai Vaksin Nusantara tidak sebaiknya dilakukan di tataran media dan politik. Kontroversi itu akan menjadi baik jika dilakukan dalam tataran ilmiah.

Begitu tegas Menteri Kesehatan RI Budi Gunadi Sadikin dalam sebuah forum diskusi yang digelar pada Minggu malam (18/4).

Budi Gunadi mengakui bahwa dirinya memang bukan orang yang ahli dalam urusan pembuatan vaksin. Namun dia meyakini bahwa masalah vaksin, termasuk Vaksin Nusantara bersifat scientifik dan harus diperdebatkan secara ilmiah.


"Jadi, tolong dibicarakan pada tataran ilmiah, seperti seminar, jurnal-jurnal ilmiah. Itu sangat 'oke' untuk berdebat, terlebih lagi di jurnal ilmiah. Tapi dilakukan juga oleh ilmuwan-ilmuwan,” tuturnya.

Menurutnya, lewat jalur-jalur ilmiah tersebut, para ilmuwan bisa leluasa dalam menyuarakan pandangan mereka mengenai vaksin secara keilmuan. Sementara jalur politik dan media, sambungnya, tidak cocok untuk membicarakan masalah vaksin.

“Jangan dilakukan pada tataran media atau tataran politik. Saya pikir enggak cocok. Biarkan para ilmuwan berdebat pada tataran ilmiah," tutupnya.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Lie Putra Setiawan, Mantan Jaksa KPK Dipercaya Pimpin Kejari Blitar

Selasa, 13 Januari 2026 | 00:04

Pemangkasan Produksi Batu Bara Tak Boleh Ganggu Pasokan Pembangkit Listrik

Selasa, 13 Januari 2026 | 00:00

Jaksa Agung Mutasi 19 Kajari, Ini Daftarnya

Senin, 12 Januari 2026 | 23:31

RDMP Balikpapan Langkah Taktis Perkuat Kemandirian dan Ketahanan Energi Nasional

Senin, 12 Januari 2026 | 23:23

Eggi Sudjana-Damai Hari Lubis Ajukan Restorative Justice

Senin, 12 Januari 2026 | 23:21

Polri dan TNI Harus Bersih dari Anasir Politik Praktis!

Senin, 12 Januari 2026 | 23:07

Ngerinya Gaya Korupsi Kuota Haji

Senin, 12 Januari 2026 | 23:00

Wakapolri Tinjau Pembangunan SMA KTB Persiapkan Kader Bangsa

Senin, 12 Januari 2026 | 22:44

Megawati: Kritik ke Pemerintah harus Berbasis Data, Bukan Emosi

Senin, 12 Januari 2026 | 22:20

Warga Malaysia Ramai-Ramai Jadi WN Singapura

Senin, 12 Januari 2026 | 22:08

Selengkapnya