Berita

Menteri Keuangan Republik Indonesia, Sri Mulyani Indrawati/Net

Politik

Sektor Perbankan Tersandung Rasuah Pajak, Aktivis Desak Jokowi Pecat Sri Mulyani

SENIN, 08 MARET 2021 | 02:19 WIB | LAPORAN: DIKI TRIANTO

Dugaan kasus rasuah yang merambah ke perbankan patut menjadi perhatian Presiden Joko Widodo untuk mengevaluasi jajarannya di sektor keuangan.

Bahkan, aktivis Haris Rusly Moti mendesak kepada Presiden Joko Widodo untuk mengambil tindakan tegas kepada Menteri Keuangan, Sri Mulyani Indrawati lantaran dianggap tak becus dalam bekerja.

"Presiden Jokowi harus mengevaluasi dan memecat Sri Mulyani. Anggota DPR RI agar segera bentuk Pansus periksa Sri Mulyani," kata Haris Rusly Moti di akun Twitternya, Minggu malam (7/3).

Kasus rasuah di sektor perbankan yang kini disorot Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) salah satunya PT Bank Panin Tbk.

Berdasarkan informasi yang beredar,Panin Bank disebut sebagai perusahaan yang disidik KPK sehubungan dengan kasus suap yang melibatkan oknum penjabat Direktorat Jenderal Pajak.

Penyidikan oleh lembaga pimpinan Firli Bahuri ini pun dianggap menunjukkan kegagalan kinerja Sri Mulyani dalam reformasi pajak.

"Keberhasilan KPK membongkar skandal penerimaan negara, pajak dan cukai, bukti nyata kegagalan Menteri Keuangan Sri Mulyani memimpin reformasi pajak," demikian Haris Rusly.

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Tim Hukum PDIP Minta Penetapan Prabowo-Gibran Ditunda

Selasa, 23 April 2024 | 19:52

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

UPDATE

Pengukuhan Petugas Haji

Sabtu, 04 Mei 2024 | 04:04

Chili Siap Jadi Mitra Ekonomi Strategis Indonesia di Amerika Selatan

Sabtu, 04 Mei 2024 | 04:02

Basri Baco: Sekolah Gratis Bisa Jadi Kado Indah Heru Budi

Sabtu, 04 Mei 2024 | 03:42

Pemprov DKI Tak Ingin Polusi Udara Buruk 2023 Terulang

Sabtu, 04 Mei 2024 | 03:24

Catat, Ganjil Genap di Jakarta Ditiadakan 9-10 Mei

Sabtu, 04 Mei 2024 | 03:22

BMKG Prediksi Juni Puncak Musim Kemarau di Jakarta

Sabtu, 04 Mei 2024 | 02:27

Patuhi Telegram Kabareskrim, Rio Reifan Tak akan Direhabilitasi

Sabtu, 04 Mei 2024 | 02:05

Airlangga dan Menteri Ekonomi Jepang Sepakat Jalankan 3 Proyek Prioritas Transisi Energi

Sabtu, 04 Mei 2024 | 02:00

Zaki Tolak Bocorkan soal Koalisi Pilkada Jakarta

Sabtu, 04 Mei 2024 | 01:35

Bertemu Wakil PM Belanda, Airlangga Bicara soal Kerja Sama Giant Sea Wall

Sabtu, 04 Mei 2024 | 01:22

Selengkapnya