Berita

Ilustrasi tukang cukur/Net

Nusantara

Pelatihan Tukang Cukur, Cara Bupati Cirebon Atasi Pengangguran

SELASA, 23 FEBRUARI 2021 | 18:57 WIB | LAPORAN: DIKI TRIANTO

Tingginya angka pengangguran di Kabupaten Cirebon mendorong Balai Latihan Kerja (BLK) membuat program pelatihan sebagai tukang cukur kepada masyarakat.

Berdasarkan data, sebanyak 122.145 orang di Kabupaten Cirebon masih menganggur dari total 2,2 juta penduduk.

Wakil Bupati Cirebon, Wahyu Tjiptaningsih mengatakan, banyaknya lapangan pekerjaan di Jawa Barat masih sulit diakses masyarakat karena tak memiliki keahlian, sehingga keahlian mencukur bisa menjadi sebuah solusi.

"Latihan kerja ini harus menjadi program unggulan. Kami juga meminta dukungan kepada semua," jelasnya usai membuka pelatihan di BLK Jalan Pangeran Antasari Plumbon Cirebon, Selasa (23/2).

Ayu menilai selama ini pekerjaan sebagai tukang cukur dianggap biasa dan keahliannya tersebut bisa dilakukan secara otodidak. Namun dalam pelatihan tersebut, warga akan mendapatkan ilmu teori serta praktik menjadi andal.

"Sebanyak 30 orang yang mengganggur ini kami latih selama 4 hari oleh tim dari Sekolah Cukur, para peserta juga harus memberikan manfaat kepada yang lainnya selepas pelatihan," demikian Wahyu Tjiptaningsih.

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Tim Hukum PDIP Minta Penetapan Prabowo-Gibran Ditunda

Selasa, 23 April 2024 | 19:52

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

UPDATE

Pengukuhan Petugas Haji

Sabtu, 04 Mei 2024 | 04:04

Chili Siap Jadi Mitra Ekonomi Strategis Indonesia di Amerika Selatan

Sabtu, 04 Mei 2024 | 04:02

Basri Baco: Sekolah Gratis Bisa Jadi Kado Indah Heru Budi

Sabtu, 04 Mei 2024 | 03:42

Pemprov DKI Tak Ingin Polusi Udara Buruk 2023 Terulang

Sabtu, 04 Mei 2024 | 03:24

Catat, Ganjil Genap di Jakarta Ditiadakan 9-10 Mei

Sabtu, 04 Mei 2024 | 03:22

BMKG Prediksi Juni Puncak Musim Kemarau di Jakarta

Sabtu, 04 Mei 2024 | 02:27

Patuhi Telegram Kabareskrim, Rio Reifan Tak akan Direhabilitasi

Sabtu, 04 Mei 2024 | 02:05

Airlangga dan Menteri Ekonomi Jepang Sepakat Jalankan 3 Proyek Prioritas Transisi Energi

Sabtu, 04 Mei 2024 | 02:00

Zaki Tolak Bocorkan soal Koalisi Pilkada Jakarta

Sabtu, 04 Mei 2024 | 01:35

Bertemu Wakil PM Belanda, Airlangga Bicara soal Kerja Sama Giant Sea Wall

Sabtu, 04 Mei 2024 | 01:22

Selengkapnya