Berita

Salju menutupi jalan di dekat The Woodlands Parkway, Texas pada 15 Februari 2021/Net

Dunia

Cuaca Buruk, Distribusi Vaksin Covid-19 Di AS Terganggu

KAMIS, 18 FEBRUARI 2021 | 08:44 WIB | LAPORAN: SARAH MEILIANA GUNAWAN

Cuaca buruk yang terjadi di seluruh Amerika Serikat (AS) dilaporkan telah menganggu kampanye vaksinasi Covid-19.

Tim Penanggap Covid-19 Gedung Putih Jeff Zients pada Rabu (17/2) mengatakan, distribusi vaksin Covid-19 terganggu akibat cuaca buruk. Bahkan pusat vaksinasi di beberapa daerah, termasuk Texas, harus ditutup.

"Cuaca berdampak pada distribusi dan pengiriman. Orang-orang bekerja sekeras yang mereka bisa mengingat pentingnya membawa vaksin ke negara bagian," ujar Zients, seperti dikutip Sputnik.

Zients mengatakan pihaknya telah meminta gubernur dan pusat vaksinasi untuk memperpanjang jam buka agar mengejar ketertinggalan.

"Kami telah kehilangan waktu di beberapa negara bagian, mitra kami melakukan semua yang mereka bisa untuk memperbaiki keadaan," tambahnya

Pekan ini, 21 kota di seluruh AS, termasuk di negara bagian Nebraska, Iowa, Kansas, dan Texas mencatat suhu terendah dalam sejarah. Badai salju yang terjadi di awal pekan juga membuat jutaan orang kehilangan listrik dan menyebabkan lebih dari 20 orang tewas.

Populer

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Pj Gubernur Jabar Ingin Persiapan Penyelenggaraan Ibadah Haji Sempurna

Kamis, 02 Mei 2024 | 03:58

Telkom Buka Suara Soal Tagihan ‘Telepon Tidur’ Rp9 Triliun Pertahun

Kamis, 25 April 2024 | 21:18

UPDATE

Misi Dagang ke Maroko Catatkan Transaksi Potensial Rp276 Miliar

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:51

Zita Anjani Bagi-bagi #KopiuntukPalestina di CFD Jakarta

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:41

Bapanas: Perlu Mental Berdikari agar Produk Dalam Negeri Dapat Ditingkatkan

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:33

Sadiq Khan dari Partai Buruh Terpilih Kembali Jadi Walikota London

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:22

Studi Privat Dua Hari di Taipei, Perdalam Teknologi Kecantikan Terbaru

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:14

Kekuasaan Terlalu Besar Cenderung Disalahgunakan

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:09

Demi Demokrasi Sehat, PKS Jangan Gabung Prabowo-Gibran

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:04

Demonstran Pro-Palestina Lakukan Protes di Acara Wisuda Universitas Michigan

Minggu, 05 Mei 2024 | 08:57

Presidential Club Patut Diapresiasi

Minggu, 05 Mei 2024 | 08:37

PKS Tertarik Bedah Ide Prabowo Bentuk Klub Presiden

Minggu, 05 Mei 2024 | 08:11

Selengkapnya