Berita

Menteri Pertahanan Prabowo Subianto/Net

Politik

IPO: Jika Diamnya Prabowo Ke China Karena Tersandera Politik Itu Memprihatinkan

SELASA, 26 JANUARI 2021 | 08:45 WIB | LAPORAN: JAMALUDIN AKMAL

Sikap Menteri Pertahanan Prabowo Subianto yang kembali diam dalam menghadapi provokasi keamanan laut oleh China dipertanyakan.

Direktur Eksekutif Indonesia Political Opinion (IPO), Dedi Kurnia Syah menyayangkan sikap ketua umum Partai Gerindra yang kurang reaktif atas lolosnya UU Penjaga Pantai China, yang membolehkan pasukan coast guard atau penjaga pantai menembaki kapal yang dinilai mengancam kedaulatan.

Bagi Dedi Kurnia Syah, sikap diam Prabowo dapat dinilai dalam dua hal. Pertama, Prabowo dianggap tidak memenuhi janji menjaga kedaulatan negara, sekurang-kurangnya tidak menunjukkan sikap.


"Padahal sebelum bergabung di kabinet dia terkenal lantang soal ancaman negara dalam bentuk apapun," ujar Dedi kepada Kantor Berita Politik RMOL, Selasa (26/1).

Yang kedua, kata Dedi, adalah adanya tafsir bahwa Prabowo tersandera politik setelah bergabung di pemerintahan Jokowi.

"Ia bergabung di pemerintah dan tidak dapat berbuat leluasa. Jika ini benar, maka sangat memprihatinkan," pungkas Dedi.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Lagi Sakit, Jangan Biarkan Jokowi Terus-terusan Temui Fans

Senin, 12 Januari 2026 | 04:13

Eggi-Damai Dicurigai Bohong soal Bawa Misi TPUA saat Jumpa Jokowi

Senin, 12 Januari 2026 | 04:08

Membongkar Praktik Manipulasi Pegawai Pajak

Senin, 12 Januari 2026 | 03:38

Jokowi Bermanuver Pecah Belah Perjuangan Bongkar Kasus Ijazah

Senin, 12 Januari 2026 | 03:08

Kata Yaqut, Korupsi Adalah Musuh Bersama

Senin, 12 Januari 2026 | 03:04

Sindiran Telak Dokter Tifa Usai Eggi-Damai Datangi Jokowi

Senin, 12 Januari 2026 | 02:35

Jokowi Masih Meninggalkan Jejak Buruk setelah Lengser

Senin, 12 Januari 2026 | 02:15

PDIP Gelar Bimtek DPRD se-Indonesia di Ancol

Senin, 12 Januari 2026 | 02:13

RFCC Complex Perkuat Ketahanan Energi Nasional

Senin, 12 Januari 2026 | 01:37

Awalnya Pertemuan Eggi-Damai dengan Jokowi Diagendakan Rahasia

Senin, 12 Januari 2026 | 01:16

Selengkapnya