Berita

Jusuf Kalla bisa dapat dukungan AS untuk maju di Pilpres 2024, dengan sejumlah syarat/Net

Politik

JK Bakal Didukung Joe Biden Bila Mampu Akomodir Kepentingan AS

SENIN, 25 JANUARI 2021 | 09:21 WIB | LAPORAN: FAISAL ARISTAMA

Figur Ketua Umum Palang Merah Indonesia (PMI), Jusuf Kalla, dinilai berpeluang untuk maju pada gelaran Pemilihan Presiden 2024.

Salah satu modal yang dimiliki adalah kedekatan Jusuf Kalla (JK) dengan Presiden Amerika Serikat, Joe Biden.

Namun, soal kedekatan JK dengan Joe Biden, tidak lantas akan menciptakan dukungan. JK bisa gagal dapat dukungan Biden bila kepentingan AS tak bisa diakomodir.  


"Soal sejauh apa kepentingan AS diayomi. Bagi AS tidak penting hubungan personal (dengan JK)," kata Direktur Eksekutif Lingkar Madani (LIMA), Ray Rangkuti, saat berbincang dengan Kantor Berita Politik RMOL di Jakarta, Senin (25/1).
 
Sehingga, menurut Ray Rangkuti, apabila kepentingan AS bisa diakomodir oleh mantan wapres dua periode itu, bukan tidak mungkin akan didukung oleh Joe Biden pada Pilpres 2024.

"Yang utama adalah apakah kepentingan mereka (AS) dapat masuk dalam kebijakan dalam negeri (Indonesia)," demikian pengamat politik jebolan UIN Syarif Hidayatullah Jakarta ini.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Lagi Sakit, Jangan Biarkan Jokowi Terus-terusan Temui Fans

Senin, 12 Januari 2026 | 04:13

Eggi-Damai Dicurigai Bohong soal Bawa Misi TPUA saat Jumpa Jokowi

Senin, 12 Januari 2026 | 04:08

Membongkar Praktik Manipulasi Pegawai Pajak

Senin, 12 Januari 2026 | 03:38

Jokowi Bermanuver Pecah Belah Perjuangan Bongkar Kasus Ijazah

Senin, 12 Januari 2026 | 03:08

Kata Yaqut, Korupsi Adalah Musuh Bersama

Senin, 12 Januari 2026 | 03:04

Sindiran Telak Dokter Tifa Usai Eggi-Damai Datangi Jokowi

Senin, 12 Januari 2026 | 02:35

Jokowi Masih Meninggalkan Jejak Buruk setelah Lengser

Senin, 12 Januari 2026 | 02:15

PDIP Gelar Bimtek DPRD se-Indonesia di Ancol

Senin, 12 Januari 2026 | 02:13

RFCC Complex Perkuat Ketahanan Energi Nasional

Senin, 12 Januari 2026 | 01:37

Awalnya Pertemuan Eggi-Damai dengan Jokowi Diagendakan Rahasia

Senin, 12 Januari 2026 | 01:16

Selengkapnya