Berita

Kepala Dinas Kesehatan Kota Bandung, Ahyani Raksanagara/RMOLJabar

Nusantara

Vaksinasi Covid-19 Di Kota Bandung Dimulai Besok, Ariel Noah Jadi Salah Satu Penerima

RABU, 13 JANUARI 2021 | 14:18 WIB | LAPORAN: AGUS DWI

Proses vaksinasi Covid-19 di Kota Bandung dipastikan dimulai Kamis besok (14/1). Pelaksanaan vaksinasi akan berlangsung di RSKIA Kota Bandung.

"Jadi kita sesuai dengan rencana baik itu tingkat nasional maupun provinsi, tahap satu bagi SDM kesehatan akan dilaksakan besok dan kick of jam 09.00 WIB di RSKIA," kata Ahyani saat dihubungi, Rabu (13/1).

Ahyani mengungkapkan, vaksinasi Covid-19 tahap pertama akan diikuti sejumlah pihak. Selain SDM kesehatan, ada pula sejumlah pejabat hingga publik figur yang akan disuntik vaksin Covid-19.


"Ada pejabat publiknya seperti Pak Sekda, kemudian dari DPRD, Kapolrestabes, saya selaku Kadinkes, direktur kepala cabang BPJS, dari IDI, musisi, influencer, dan dari Kemenag," jelas Ahyani.

"Pak Dandim tidak, dia di rombongan nanti," tambahnya, dikutip Kantor Berita RMOLJabar.

Untuk influencer, terdapat dua orang musisi nasional yang akan ikut serta dalam vaksinasi Covid-19 di Kota Bandung. Mereka, diharapkan dapat menjadi pendorong kalangan muda untuk tidak antipati terhadap vaksin Covid-19.

"Influencer ada Risa Saraswati dan musisi ada Ariel Noah. Mudah-mudahan dia dapat menjadi pendorong kelompok-kelompok mudanya," demikian Ahyani Raksanagara.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Connie Nilai Istilah Sabotase KSAD Berpotensi Bangun Framing Ancaman di Tengah Bencana

Rabu, 31 Desember 2025 | 13:37

Ramadhan Pohan, Pendukung Anies yang Kini Jabat Anggota Dewas LKBN ANTARA

Jumat, 09 Januari 2026 | 03:45

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

UPDATE

Kadisdik DKI Senang Lihat Kemping Pramuka di SDN 11 Kebon Jeruk

Sabtu, 10 Januari 2026 | 02:03

Roy Suryo Cs Pastikan Menolak Ikuti Jejak Eggi dan Damai

Sabtu, 10 Januari 2026 | 01:47

Polri Tetap di Bawah Presiden Sesuai Amanat Reformasi

Sabtu, 10 Januari 2026 | 01:14

Kesadaran Keselamatan Pengguna Jalan Tol Rendah

Sabtu, 10 Januari 2026 | 01:04

Eggi dan Damai Temui Jokowi, Kuasa Hukum Roy Suryo Cs: Ada Pejuang Ada Pecundang!

Sabtu, 10 Januari 2026 | 00:34

Debat Gibran-Pandji, Siapa Pemenangnya?

Sabtu, 10 Januari 2026 | 00:19

Prabowo Didorong Turun Tangan terkait Kasus Ketua Koperasi Handep

Sabtu, 10 Januari 2026 | 00:04

Eggi dan Damai Mungkin Takut Dipenjara

Jumat, 09 Januari 2026 | 23:46

Relasi Buku Sejarah dan Medium Refleksi Kebangsaan

Jumat, 09 Januari 2026 | 23:42

Kadispora Bungkam soal Lahan Negara di Kramat Jati Disulap Jadi Perumahan

Jumat, 09 Januari 2026 | 23:07

Selengkapnya