Berita

Perayaan malam tahun baru di Wuhan/CNN

Politik

Warga Wuhan Rayakan Tahun Baru, Adhie Massardi: Bukannya Minta Maaf Malah Pesta Pora

MINGGU, 03 JANUARI 2021 | 07:25 WIB | LAPORAN: WIDIAN VEBRIYANTO

Perayaan Tahun Baru 2021 di belahan dunia tidak dirayakan dengan gegap gempita seperti biasanya. Perubahan tahun sebatas menjadi perenungan lantaran pandemi Covid-19 membuat masyarakat tidak bisa berkerumun merayakan malam pergantian tahun.

Namun demikian, hal berbeda terjadi di Wuhan, China. Di mana masyarakat China memadati jalanan untuk merayakan malam tahun baru.

Ratusan orang di depan gedung tua Hankow Customs House, salah satu tempat Malam Tahun Baru yang populer di kota itu. Ketika jam tua gedung mencapai tengah malam, banyak orang melepaskan balon ke udara, bersorak dan meneriakkan "selamat tahun baru."


Aksi ini pun mendapat tanggapan dari deklarator Koalisi Aksi Menyelamatkan Indonesia (KAMI) Adhie Massardi. Baginya apa yang dipertontonkan Wuhan merupakan sesuatu yang tidak pantas.

“Teganya,” tutur Adhie alam akun Twitter pribadinya, Minggu (3/1).

Dia menjelaskan bahwa dari Wuhan, virus Covid-19 telah menyebar ke dunia dan meneror seluruh umat manusia. Hingga kini, ancaman dari virus mematikan tersebut masih dirasakan oleh umat manusia. Apalagi kini ditemukan varian baru virus corona.
 
“Ketika dunia masih dicekam ketakukan mutasi Covid-19 yang kian ganas, orang-orang komunis itu bukannya minta maaf pada dunia, malah pesta pora sambut New Year 2021,” kesal Adhie Massardi.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Andre Rosiade Sambangi Bareskrim Polri Usai Nenek Penolak Tambang Ilegal Dipukuli

Senin, 12 Januari 2026 | 14:15

Cuaca Ekstrem Masih Akan Melanda Jakarta

Senin, 12 Januari 2026 | 14:10

Bitcoin Melambung, Tembus 92.000 Dolar AS

Senin, 12 Januari 2026 | 14:08

Sertifikat Tanah Gratis bagi Korban Bencana Bukti Kehadiran Negara

Senin, 12 Januari 2026 | 14:03

KPK Panggil 10 Saksi Kasus OTT Bupati Lampung Tengah Ardito Wijaya

Senin, 12 Januari 2026 | 14:03

Prabowo Terharu dan Bangga Resmikan 166 Sekolah Rakyat di Banjarbaru

Senin, 12 Januari 2026 | 13:52

Kasus Kuota Haji, Komisi VIII Minta KPK Transparan dan Profesional

Senin, 12 Januari 2026 | 13:40

KPK Periksa Pengurus PWNU DKI Jakarta Terkait Dugaan Korupsi Kuota Haji

Senin, 12 Januari 2026 | 13:12

Prabowo Tinjau Sekolah Rakyat Banjarbaru, Ada Fasilitas Smartboard hingga Laptop Persiswa

Senin, 12 Januari 2026 | 13:10

Air Naik hingga Sepinggang, Warga Aspol Pondok Karya Dievakuasi Polisi

Senin, 12 Januari 2026 | 13:04

Selengkapnya